First Citizens Bank telah Adakan Perjanjian dan Membeli Aset dari Silicon Valley Bank

- 28 Maret 2023, 13:30 WIB
First Citizens Bank Telah Adakan Perjanjian dan Membeli Aset dari Silicon Valley Bank
First Citizens Bank Telah Adakan Perjanjian dan Membeli Aset dari Silicon Valley Bank /Reuters/Stringer/

Total yang disebutkan tersebut ketika Departemen Perlindungan Keuangan dan Inovasi California menutup Silicon Valley Bank dan berada di bawah kurator FDIC.

Juga sebanyak US $90 miliar atau sekitar Rp1,3 kuadriliun rupiah dalam sekuritas dan aset lainnya di bawah Silicon Valley Bridge Bank akan tetap berada dalam kurator untuk disposisi.

 

"First Citizens Bank juga akan menerima jalur kredit yang tersedia dari FDIC untuk keperluan likuiditas kontinjensi.

Selain itu, First Citizens Bank telah menandatangani perjanjian pembagian kerugian dengan FDIC untuk memberikan perlindungan penurunan lebih lanjut terhadap potensi kerugian kredit," kata First Citizens BancShares.

Cabang lama Silicon Valley Bridge Bank, N.A. akan mulai beroperasi sebagai Silicon Valley Bank kemarin 27 Maret 2023.

Valley Bridge Bank, N.A. adalah sebuah divisi dari First Citizens Bank.

Semua persetujuan peraturan dan transaksi telah diterima oleh First Citizens BancShares dan kini telah ditutup.***

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x