Telah Tutup Usia Dalang Kondang Ki Manteb Sudarsono Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo Ucapkan Belasungkawa

- 2 Juli 2021, 13:05 WIB
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan Ki Manteb Sudharsono
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan Ki Manteb Sudharsono /Dokumentasi/Humas Pemprov Jateng

SRAGEN UPDATE - Kali ini dari dunia pewayangan Tanah Air Indonesia sedang berduka. Dalang kondang Ki Manteb Sudarsono meninggal dunia pada Jumat, 02 Juli 2021, meninggal pukul 09.45 WIB . 

Ki Manteb Soedharsono lahir di Palur, Mojolaban, Sukoharjo, lahir pada tanggal 31 Agustus 1948, tutup usia umur 72 tahun.

"Ya Allah… Innalillahi wa inna ilaihi raji’un…Satu lagi sosok panutan meninggalkan kita.Insya Allah Husnul Khatimah. Sugeng kondur, Ki Manteb Sudarsono. Sugeng pinanggih Guru Sejati.”  Tulis informasi di akun Instagram Ganjar Pranowo Gubernur Jawa Tengah @ganjar_pranowo. 

Baca Juga: Yuk Kenali, Obat Alami Menyembuhkan Gerd

Beberapa warganet kerap ikut mengucapkan bela sungkawa @kinwyda_27 : Semoga almarhum diterima di sisi-Nya bahagia di Surga. @_dewienana: Innalillahi wainnailaihi roji'un…smga beliau khusnul khotimah.  @upecz_11:  Sugeng tindak eyang, swargo langgeng. @diankusumaaaa: Innalillahi wa inna ilaihi rojiun.... Dalang favorit saya.

Beliau juga dijuluki sebagai pelopor perpaduan seni pedalangan dengan peralatan musik yang modern. Beliau adalah sosok dalang wayang kulit ternama berasal dari Jawa Tengah.

Karena keterampilannya dalam memainkan wayang, ia pun dijuluki para penggemarnya sebagai Dalang Setan.***

Editor: Yesa Novianti Putri Ashari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x