Ending All of Us Are Dead, 5 Perbedaan Final Cerita Versi Drakor dan Webtoon School Attack, Mana Lebih Seru?

- 4 Februari 2022, 09:10 WIB
Dengan 124,79 Juta jam tayangan, drama All of Us Are Dead kini telah memecahkan rekor serial Squid Game. 
Dengan 124,79 Juta jam tayangan, drama All of Us Are Dead kini telah memecahkan rekor serial Squid Game.  //netflix korea

SRAGEN UPDATE - All of Us Are Dead Tayang di Netflix sejak 28  Januari 2002 yang merupakan adaptasi dari Webtoon School Attack. Namun keduanya memiliki ending yang berbeda.

Mungkin banyak penonton yang merupakan pembaca dari Webtoon School Attack menemukan bahwa terdapat beberapa perbedaan antara versi Webtoon dan versi film All of Us Are Dead.

Ending dari All of Us Are Dead  bercampur antara Happy dan Sad ending yang menggambarkan terhadap korban-korban yang selamat ataupun korban yang harus mati di wabah Zombie tersebut.

Baca Juga: 5 Karakter Menyebalkan di All Of Us Are Dead, Salah Satunya Karakter dari Squid Game, Siapa Pilihanmu?

Berikut ini merupakan perbedaan 5 ending antara Webtoon school Attack dan versi film All of Us Are Dead: 

1. Sebab Virus Zombie

Berdasarkan versi All of Us Are Dead  menggabungkan antara permasalahan wabah zombie dengan moralitas remaja SMA diantaranya pembullyan.

Sebab dari adanya Virus Zombie ini juga karena orang tua korban bully yang merasa bahwa anaknya perlu membalas dendam, dimana Guru biologi menciptakan suatu imun untuk anaknya.

Tujuannya agar anak tersebut dapat melawan para pelaku bully dan tidak lagi tertindas namun memiliki sebab yang berbeda dalam versi Webtoon.

Halaman:

Editor: Arina Nihayati

Sumber: Webtoon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x