BTS Masih Cupu? 7 Kesalahpahaman dan Image Ini Masih Dipercaya Banyak Orang: Nomor 4 Paling Mustahil

- 20 Agustus 2022, 21:48 WIB
BTS Masih Cupu? 7 Kesalahpahaman dan Image Ini Masih Dipercaya Banyak Orang: Nomor 4 Paling Mustahil
BTS Masih Cupu? 7 Kesalahpahaman dan Image Ini Masih Dipercaya Banyak Orang: Nomor 4 Paling Mustahil /Twitter/@bts_bighit

SRAGEN UPDATE – BTS telah menerima banyak cinta dan perhatian dunia dengan musik mereka yang menyentuh banyak kalangan.

Tidak hanya itu, prestasi BTS serta kepopulerannya telah mendunia terbukti dengan banyaknya penghargaan yang diterima dari luar negeri.

Namun, BTS masih cupu? Ada 7 kesalahpahaman yang masih dipercaya banyak orang, bahkan nomor 4 tampak sangat mustahil.

Baca Juga: MV Pink Venom BLACKPINK Bawa Konsep Berbeda Setiap Member, Adegan Ini Paling Berkesan

Tentu tidak semua orang bisa menyukai BTS dan menerima karya mereka seperti para ARMY hingga menimbulkan beberapa spekulasi miring atau image berbeda terhadap boyband beranggotakan 7 orang tersebut.

Selain mendapatkan banyak rasis dari berbagai pihak, BTS juga banyak dikecam dengan berbagai tuduhan yang itu bukan kebenaran yang mereka miliki.

Lalu apa saja 7 kesalahpahaman tentang BTS yang masih dipercaya banyak orang, berikut ulasannya.

  1. BTS hanya Boneka Produksi

Tidak hanya BTS, semua artis dari Korea Selatan dianggap boneka oleh sebagian besar orang.

Hal tersebut mengingat agensi mereka yang banyak berperan untuk musik dan gaya setiap artisnya.

Baca Juga: Festival Musik Birukan Langit Indonesia Ajak Anak Muda untuk Ramah Lingkungan dan Dukung UMKM, Ini Kegiatannya

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah