Ada Bias Kamu? 6 Idol KPop Ini Awalnya Tidak Ingin Jadi Idol Dalam Industri Entertainment, Lengkap Alasannya

- 21 Januari 2023, 10:22 WIB
Ada Bias Kamu? 6 Idol KPop Ini Awalnya Tidak Ingin Jadi Idol Dalam Industri Entertainment, Lengkap Alasannya
Ada Bias Kamu? 6 Idol KPop Ini Awalnya Tidak Ingin Jadi Idol Dalam Industri Entertainment, Lengkap Alasannya /Koreaboo/

SRAGEN UPDATE – Beberapa idol KPop yang sekarang sukses bergabung dalam grup-grup di bawah naungan label terkenal ternyata awalnya tidak ada keinginan menjadi idol.

Terdapat deretan 6 idol KPop yang sebenarnya tidak ingin menjadi idol dalam industri entertainment khususnya musik, tari, dan suara.

Masing-masing idol KPop mempunyai alasan masing-masing saat awalnya tidak bercita-cita berkecimpung di agensi-agensi besar Korea Selatan.

Simak siapa saja dan alasan rinci dari setiap idol KPop yang saat ini akhirnya berhasil meraih kepopuleran dan kedudukan tinggi dalam industri hiburan.

Baca Juga: 18 Kata-kata Idol Aesthetic KPop yang Mungkin Bisa Buat Kamu Termotivasi Semua Grup dan Fandom

  1.     Jisoo – BLACKPINK

Awalnya, Jisoo diaudisi bukan sebagai idol melainkan aktris dalam dunia peran.

Meski demikian, Kim Jisoo tetap sukses mencapai apa yang sebenarnya menjadi impiannya.

Dia memerankan tokoh utama perempuan dengan apik pada drama Korea ‘Snowdrop’ di tahun 2021.

  1.     Irene – RED VELVET

Pada masa-masa pemilihan, Irene ditunjuk perusahaan ketika berumur 20 tahun.

Halaman:

Editor: Kiki Widayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x