5 Drama Korea yang Diperankan Oleh Song Hye Kyo, Tampilkan Kemampuan Akting dengan Berbagai Genre

- 4 Januari 2024, 11:20 WIB
5 Drama Korea yang Diperankan Oleh Song Hye Kyo, Tampilkan Kemampuan Akting dengan Berbagai Genre
5 Drama Korea yang Diperankan Oleh Song Hye Kyo, Tampilkan Kemampuan Akting dengan Berbagai Genre /Instagram / kyo1122/

SRAGEN UPDATE - Song Hye Kyo merupakan salah satu aktris Korea Selatan yang telah bermain peran di banyak drama Korea

Song Hye Kyo tampil di drama Korea dengan berbagai genre, mulai dari kisah cinta yang mengharukan hingga melodrama.

Song Hye Kyo dengan kemampuan aktingnya dapat membuat para penonton terpukau.

Baca Juga: Boy Group AB6IX Umumkan Segera akan Persiapkan Comeback Terbaru untuk Para Penggemar

Berikut 5 drama Korea yang diperankan oleh Song Hye Kyo.

  1. The Glory (2022)

Pada drama ini diceritakan bahwa Moon Dong Eun yang berusaha membalas dendam karena dipaksa keluar dari sekolah 

Moon Dong Eun keluar dari sekolah karena penindasan dan penyerangan yang parah.

Pada drama ini Song Hye Kyo dapat menarik banyak penonton ke dalam pencarian karakter yang panjang dan penuh tekad untuk mendapatkan keadilan.

Baca Juga: Beomgyu TXT Resmi Miliki Akun Instagram Pribadi untuk Interaksi dengan Para Penggemar

  1. Now, We Are Breaking Up (2021)

Pada drama Now, We Are Breaking Up Song Hye Kyo berperan sebagai Ha Young Eun.

Ha Young Eun merupakan pemimpin untuk tim desain fesyen yang canggih dan tangguh.

Ha Young Eun pada dunia asmara mengalami kompleksitas cinta dan parah hati.

Ha Young Eun pada drama tersebut berpenampilan berlatar belakang galomor industri fesyen.

Penampilan seperti itu menambah kedalaman unik dalam penggambaran hubungan dan emosi.

Baca Juga: Luar Biasa, Karina aespa Berhasil Terpilih Menjadi Model Baru untuk Converse Korea

  1. Encounter (2018)

Encounter menceritakan tentang Cha Soo Hyun yang memulai perjalanan penemuan jati diri dan romansa.

Pada drama ini Song Hye Kyo beradu akting dengan Park Bo Gum.

Song Hye Kyo dan Park Bo Gum berhasil menampilkan keseimbangan kerentanan dan kekuatan dalam narasi drama yang menyenangkan.

Baca Juga: Lengkap! Pemenang Bergengsi Seoul Music Awards Ke-33: NCT DREAM Raih Daesang untuk Tahun Kedua Berturut-turut

  1. Descendants Of The Sun (2016)

Descendants Of The Sun menceritakan tentang tentara dan ahli medis yang menjadi sukarelawan.

Song Hye Kyo berperan sebagai dokter dengan nama Dr Kang Mo Yeon.

Pada drama ini Dr Kang Mo Yeon jatuh cinta dengan seorang tentara.

Song Hye Kyo pada drama ini berhasil menyeimbangkan peran antara romansa dan menjadi relawan tim medis.

Baca Juga: Sudah Dikonfirmasi, Suho EXO akan Menjadi Bagian dari Drama ‘The Crown Prince Has Disappeared’, Ini Perannya

  1. That Winter, The Wind Blows (2013)

Drama That Winter, The Wind Blows menceritakan tentang Oh Young yang merupakan seorang pewaris tunanetra.

Oh Young mempunyai hubungan yang rumit dengan seorang pria penipu yang dihidupkan.

Pada drama ini ditampilkan dengan sangat kuat tema kerentanan dan kekuatan dalam cinta.

Song Hye Kyo berhasil memberikan penampilan yang memberikan kesan penguasaan terhadap drama.

Baca Juga: Jung Hae In dang Jung So Min Dikonfirmasi akan Bintangi Drama Mom’s Friend’s Son, Begini Garis Besar Ceritanya

Itulah lima K-Drama yang diperankan oleh Song Hye Kyo.***

Editor: Muhammad Emir Al-Azkiya

Sumber: Allkpop


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah