Kabar Bahagia dari Syahrini dan Reino Barack Umumkan Kabar Kehamilan Anak Pertamanya

- 24 Mei 2024, 18:21 WIB
Kabar Bahagia dari Syahrini dan Reino Barack Umumkan Kabar Kehamilan Anak Pertamanya
Kabar Bahagia dari Syahrini dan Reino Barack Umumkan Kabar Kehamilan Anak Pertamanya /

SRAGEN UPDATE - Kabar bahagia datang dari pasangan Syahrini dan Reino Barack yang telah menikah sejak 5 tahun yang lalu.

Pada hari Rabu, 22 Mei 2024, Syahrini mengumumkan bahwa ia hamil anak pertamanya lewat postingan akun instagram syahrini dan reino barack.

Berita ini langsung menyebar di internet dan mendapatkan komentar dari netizen.

Syahrini, penyanyi terkenal Indonesia, membagikan sejumlah foto di akun Instagram @princessyahrini.

Dari tersebut menjelaskan usia kandungan syahrini saat ini adalah tujuh bulan.

Baca Juga: Liburan Ke Garut? 15 Rekomendasi Tempat Wisata di Garut Bersama Keluarga dan Teman

Dalam foto-foto itu, terlihat Syahrini tampak mengenakan gamis berwarna putih dan suaminya, Reino Barack, memakai setelan jas berwarna abu-abu.

Syahrini juga membagikan pesan yang berbunyi, "Bismillahirrahmannirrahim, We Made One Wish And It Came True ~????????????." #PrincesSyahrini #7MonthsPregnant #Singapore_Mei2024

Dalam kesempatan yang sama, Reino Barack juga turut memposting kebahagiaan atas kehamilan pertama Syahrini.

Dalam postingan Reino Barack menuliskan “Our greatest adventure is about to begin…” yang artinya petualangan terbesar dalam kehidupannya segera dimulai.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah