Review ‘Extraordinary Attorney Woo’ Episode 1 dan 2: Park Eun Bin Temukan Jati Diri di Pekerjaan yang Dicintai

- 4 Juli 2022, 14:22 WIB
foto: "Extraordinary Attorney Woo"
foto: "Extraordinary Attorney Woo" /Tangkapan layar/ Netflix

SRAGEN UPDATE – Drama korea ‘Extraordinary Attorney Woo’ telah tayang di Netflix sejak 29 Juni 2022.

Sampai saat ini, drama ‘Extraordinary Attorney Woo’ yang tayang tiap Rabu dan Kamis pukul 21.00 KST itu sudah mencapai 2 episode.

‘Extraordinary Attorney Woo’ bercerita tentang Woo Yoong Woo (Park Eun Bin) yang luar biasa cerdas kendati memiliki gangguan autisme.

Yoong Woo tak pernah melupakan apa yang dia lihat, tetapi dia kurang dalam bersosialisasi.

Baca Juga: Kapan Spy X Family Season 2 Tayang? Inilah Penjelasan dan Spoilernya, yuk Disimak!

Dia mulai bekerja sebagai pengacara di sebuah firma hukum besar di Korea Selatan. Saat bekerja disana, dia menyelesaikan kasus dengan perspektif uniknya sendiri.

Inilah beberapa poin dari rekapan drama ‘Extraordinary Attorney Woo’ episode 1 dan 2 yang sudah tayang.

  1. Latar belakang kehidupan Woo Yoong Woo

Yoong Woo didiagnosis menderita autisme saat berusia lima tahun, dia menderita sindrom Asperger dan ketika ayahnya bertengkar dengan tetangga, dia tiba-tiba membacakan hukum pidana.

Kejeniusan tersebut menjadi awal dari perjalanannya dalam drama Extraordinary Attorney Woo.

Halaman:

Editor: Gorby Zumroni

Sumber: Pinkvilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x