Film Dokumenter K-Pop Mendominasi Platform OTT, Ada J-Hope IN THE BOX hingga BLACKPINK: Light Up the Sky

- 12 Februari 2023, 16:05 WIB
Jelang Rilis, J-Hope BTS Bagikan MV Teaser  Film Dokumenter Bertajuk J-hope IN THE BOX
Jelang Rilis, J-Hope BTS Bagikan MV Teaser Film Dokumenter Bertajuk J-hope IN THE BOX /Instagram

SRAGEN UPDATE Film dokumenter adalah upaya menceritakan kembali sebuah kejadian atau realitas menggunakan fakta atau data.

Melalui berbagai platform OTT (Over The Top) sudah banyak girl group dan boy group yang sudah membuat film dokumenter.

Sejumlah film dokumenter tentang K-pop akan dirilis di berbagai platform OTT (Over The Top) tahun ini, memberikan gambaran sekilas ke dalam kisah di balik layar industri musik dan para penyanyinya.

Dilansir SragenUpdate.com dari Korea Times berikut adalah film dokumenter K-Pop yang telah mendominasi platform OTT:

Baca Juga: Majalah Taiwan Esquire jadi Majalah Terlaris Akibat Pengaruh Jimin BTS

  1. J-HOPE IN THE BOX

Film dokumenter "J-HOPE IN THE BOX" akan ditayangkan perdana pada 17 Februari 2023 melalui platform OTT Disney+.

Platform streaming Amerika Serikat, Disney+, siap untuk meluncurkan film dokumenter ini akan memperlihatkan perjalanan J-Hope yang merilis album solo pertamanya, Jack in the Box, pada Juli 2022 lalu.

  1. BTS Monuments: Beyond the Star

Film dokumenter "BTS Monuments: Beyond the Star" juga akan ditayangkan di platform streaming Disney+.

Halaman:

Editor: Muhammad Emir Al-Azkiya

Sumber: Korea Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x