Kim Ah Young Dikonfirmasi Bergabung untuk Tampil Berperan di Film Terbaru Hit Hit Hit

- 23 Mei 2024, 11:38 WIB
Kim Ah Young Dikonfirmasi Bergabung untuk Tampil Berperan di Film Terbaru Hit Hit Hit
Kim Ah Young Dikonfirmasi Bergabung untuk Tampil Berperan di Film Terbaru Hit Hit Hit /Soompi

 

SRAGEN UPDATE - Aktris cantik Kim Ah Young dikabarkan akan bergabung untuk berperan di film terbaru.

Diketahui menurut laporan kalau Kim Ah Young dilaporkan akan bergabung untuk berperan di Hit Hit Hit.

Pada tanggal 22 Mei 2024, agensi Kim Ah Young yaitu AIMC mengumumkan terkait dia akan berperan di Hit Hit Hit.

Baca Juga: TWS Persiapkan Slingle Pra-rilis Terbaru di Comeback Mendatang untuk Para Penggemar

“Kim Ah Young telah berperan dalam film baru 'Hit Hit Hit.' Syuting secara resmi akan dimulai pada pertengahan Mei.” ucap agensi Kim Ah Young.

Kim Ah Young akan berperan bersama aktor Ryu Kyung Soo , yang sebelumnya telah dikonfirmasi untuk peran utama.

Dia akan berperan sebagai Mi Ae, karakter yang bercita-cita menjadi seorang aktris tetapi tidak memiliki bakat akting sama sekali.

Saat bekerja paruh waktu di sebuah restoran makanan laut di tepi laut, dia terlibat dengan penyanyi hip-hop dari Seoul.'

Halaman:

Editor: Muhammad Emir Al-Azkiya

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah