3 Tanda Kamu Harus Bersikap Egois Menurut Psikolog, Nomor 3 Paling Sering Diabaikan

- 7 Agustus 2022, 07:43 WIB
3 Tanda Kamu Harus Bersikap Egois Menurut Psikolog, Nomor 3 Paling Sering Diabaikan
3 Tanda Kamu Harus Bersikap Egois Menurut Psikolog, Nomor 3 Paling Sering Diabaikan /

SRAGEN UPDATE - Egois adalah perilaku yang menomorsatukan kepentingan diri sendiri dibanding kepentingan orang lain.

Dari sini, dapat dilihat bahwa perilaku egois cenderung memiliki kesan negatif karena menunjukkan ketidak pedulian terhadap kondisi orang lain.

Namun ternyata, ada kondisi dimana kita harus bersikap egois terhadap sesuatu yang ada di hadapan kita.

Baca Juga: Ada Manfaat dari Melamun? Ini 5 Efek Positif Melamun yang Jarang Diketahui Orang

Egois disini mengajarkan kita untuk memahami apa prioritas dan batasan kita.

Jadi, bukan berarti selalu mengutamakan diri sendiri bukan juga berarti tidak peduli sama sekali dengan kepentingan orang lain.

Lalu dalam kondisi apa saja kita harus bersikap egois? berikut ini penjelasannya.

Dilansir SragenUpdate.com dari akun instagram @personalitydoc, berikut ini hal atau kondisi yang mengharuskan kamu untuk bersikap egois, diantaranya:

  1. Kamu terus menerus dimanfaatkan orang lain

Bermanfaat untuk orang lain adalah sesuatu yang bagus.

Halaman:

Editor: Kiki Widayanti

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah