Presiden Jokowi Blusukan Bareng Gubernur Jawa Tengah Ganjar untuk Revitalisasi Pasar Menden

- 11 Maret 2023, 17:36 WIB
Presiden Jokowi Blusukan Bareng Gubernur Jawa Tengah Ganjar Untuk Revitalisasi Pasar Menden
Presiden Jokowi Blusukan Bareng Gubernur Jawa Tengah Ganjar Untuk Revitalisasi Pasar Menden /@jokowi/Instagram

 

SRAGEN UPDATE - Pada 10 Maret 2023 Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) blusukan ke pasar tradisional Menden saat kunjungan kerja hari kedua di Jawa Tengah.

Presiden Jokowi blusukan ke pasar tradisional meden didampingi oleh gubernur jawa tengah Ganjar Pranowo.

Pemantauan langsung kondisi di pasar menden, kecamatan kradenan, kabupaten Blitar dilakukan oleh Jokowi dan Ganjar.

Warga dan para pedagang di pasar menyambut hangat kehadiran Jokowi dan Ganjar.

Jokowi dan Ganjar mengecek kestabilan harga di pasar meden dan juga memastikan ketersediaan bahan pokok di pasar meden.

Baca Juga: TERKINI! Merapi Kembali Erupsi Hari Ini, 11 Maret 2023, BPPTKG: Jauhi Daerah Berbahaya!

“Tadi Pak Jokowi mengecek, satu berkaitan dengan harga, dua berkaitan dengan stok (kebutuhan pokok),” kata Ganjar.

Ganjar memastikan harga dan persediaan kebutuhan pokok di Jawa Tengah masih dalam kondisi aman berdasarkan pantauan di lapangan.

Halaman:

Editor: Muhammad Emir Al-Azkiya

Sumber: Jatengprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x