Info Vaksin Gratis di Kabupaten Bogor dan Cimahi Bulan September 2021 Serta Link Pendaftarannya

13 September 2021, 21:28 WIB
Semarakkan Vaksin Depok 15 September 2021, Kuota 1.000 Orang Per Hari Hingga 2 Hari ke Depan / Pixabay/v-a-n-3-ss-a

SRAGEN UPDATE – Vaksinasi gratis untuk Kota Bogor, Kabupaten Bogor, dan Kota Cimahi, terkumpul di artikel ini.

Vaksinasi di tiga daerah di Jawa Barat ini diselenggarakan bulan September 2021, dan ada beberapa yang melanjutkannya sampai di tahun 2022 mendatang.

Program vaksinasi terus dilakukan sebagai percepatan terwujudnya herd immunity atau kekebalan tubuh bersama, agar pandemi Covid-19 berangsur menjadi endemi.

Selain itu, vaksin juga mempunyai manfaat lain yaitu sistem kekebalan tubuh menjadi lebih siap apabila terpapar virus penyebab Covid-19, terlindungi dari objek yang positif Covid-19, dan melindungi orang-orang yang tidak bisa mendapatkan vaksin karena kondisi dirinya.

Baca Juga: Info Vaksin Gratis di Banyumas Dosis Pertama dan Kedua 13 – 18 September 201

Untuk info vaksin gratis di Kota Bogor, Kabupaten Bogor, dan Kota Cimahi, bulan September 2021, berikut informasi lengkap dan link pendaftarannya:

1. Kota Bogor

Lokasi: Puri Begawan dan Mall Boxies

Waktu: 15 September 2021

Jenis vaksin: Sinovac

Syarat: Belum pernah terdaftar vaksinasi/gotong royong

Link pendaftaran: bit.ly/DAFTARVAKSIN_PERBARINDO (pendaftaran akan ditutup jika sudah memenuhi kuota) atau https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLScyTkaDVWENzMhWhRI0yUYdnR8oyHaJlPU6oQSV7JsKF_VTow/viewform?usp=sf_link.

Baca Juga: 5 Fakta Tanjiro dalam Anime Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba, Salah satunya Muzan membuat Amarahnya Meledak

2. Kabupaten Bogor

a. Dosis kedua (diadakan di 22 titik lokasi berbeda)

Waktu: 13 – 19 September 2021

Ada 22 titik lokasi yang digunakan, yaitu sebagai berikut:

1. Kecamatan Ciomas (pindah lokasi ke SMK Negeri 1 Ciomas).

2. Kecamatan Cileungsi – Water Kingdom Water Kingdom Mekarsari.

3. Kecamatan Gunung Putri – Sport Club Kota Wisata.

4. Kecamatan Citeureup – SMPN 3 Citeureup.

Baca Juga: Info Vaksin Covid-19 Gratis Jawa Timur Daerah Surabaya dan Kediri Sampai Tanggal 18 September 2021

5. Kecamatan Cibinong - Mall Cibinong Square.

6. Kecamatan Bojong Gede (23 Agustus 2021) Pindah Lokasi ke Desa Rawa Panjang di Yayasan Albasariah.

7. Kecamatan Bojong Gede (25 Agustus 2021) Pindah Lokasi ke Desa Bojonggede di RW 17 Gaperi.

8. Kecamatan Tajur Halang - Kantor Kecamatan Tajur Halang.

Baca Juga: Terbaru! Info Vaksin Pontianak Untuk Umum dan Ibu Hamil, Cek Tanggal, Cara Daftar, serta Syarat dan Ketentuan

9. Kecamatan Kemang – Haiho/Samasta Telaga Kahuripan.

10. Kecamatan Sukaraja – Puskesmas Sukaraja.

11. Kecamatan Sukaraja - Puskesmas Cimandala.

12. Kecamatan Sukaraja – Lapangan Bola Tugu Lonceng Cilebut.

Baca Juga: Terakhir Hari Ini! PT Mediatama Indonesia (NET TV) Buka Lowongan Kerja Cek Posisinya

13. Kecamatan Parung – Waru Jaya.

14. Kecamatan Parung – Waru.

15. Kecamatan Parung – Bojong Indah.

16. Kecamatan Parung – Bojong Sempu.

Baca Juga: Info Jadwal Vaksin Gratis Di Dusun Bambu, Inilah Informasi Lengkap 13 – 16, 20 September 2021

17. Kecamatan Parung – Parung.

18. Kecamatan Parung – Pamegarsari.

19. Kecamatan Parung – Jabon Mekar.

20. Kecamatan Parung – Cogrek.

Baca Juga: 15 Titik Lokasi Mandiri BKN Pelaksanaan Seleksi CASN 2021 Buat Kamu yang Sulit Menjangkau Lokasi Ujian

21. Kecamatan Parung – Iwul.

22. Kecamatan Parung – Luar Wilayah Parung.

Link pendaftaran: https://sentravaksinasikabbogor.id/public/registration/check

b. Puskesmas Caringin

Baca Juga: Sinopsis Anime Demon Slayer: Kimetsu No Yaiba Season 2 Episode 3 Bagian 5: Misi Penyamaran Hingga Parade Oiran

Tanggal: 12 September 2021 – 31 April 2022.

Waktu: Pukul 08.00 – 11.00 WIB.

Lokasi: Jl. Kolonel Bustomi, No. 44, Caringan, Kabupaten Bogor.

Syarat: Usia peserta vaksinasi 18 – 59 tahun.

Link pendaftaran: https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSdYPgnXc7EnTQYVPJ-daeXwPA3JVtTWscFMbfpJ3FOLmCqTLw/viewform.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 13 September 2021: Diberi Pesan Aneh oleh Pak Hartawan, Mama Rosa Dirundung Gelisah

3. Kota Cimahi

Tanggal: 13 – 16 September 2021.

Waktu: 08.00 – 11.00 WIB.

Lokasi: Puskesmas Melong Tengah.

Syarat: Masyarakat wilayah binaan Puskesmas Melong Tengah (RW 01, 02, 03, 04, 05, 08, 18, 21, 23, 24, 25, 28, 29, 30, 35, 36).

Link pendaftaran: bit.ly//daftarvaksinc19meteng atau https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSfRnpq7_WAQTTCSKSPCTewwgOip51JnV7d-Z-je0kZGjDCQJg/viewform?usp=send_form.***

Editor: Denny Anugrah Wicaksono

Sumber: Instagram

Tags

Terkini

Terpopuler