Hasil Denmark Open 2022: Indonesia Hanya Menyisakan 2 Wakil di Semifinal

- 22 Oktober 2022, 06:21 WIB
Hasil Denmark Open 2022: Indonesia Hanya Menyisakan 2 Wakil di Semifinal
Hasil Denmark Open 2022: Indonesia Hanya Menyisakan 2 Wakil di Semifinal /

Kemudian, Leo Rolly Carnando-Daniel Martin gagal melaju ke babak semifinal usai kalah saat melawan Marcus-Kevin.

Sedangkan Apriyani Rahayu-Siti Fadia Silva Ramadhanti terhenti di babak perempat final usai dihadang ganda putri asal Jepang Nami Matsuyama-Chiharu Shida dengan skor 21-17, 14-21, 12-21.

Sementara itu, berikut hasil lengkap babak perempat final Denmark Open 2022 seperti yang SragenUpdate.com lansir dari BWF:

Baca Juga: Gitaris Konser Busan BTS Ungkap Kebobrokan Para Member, Ramai Diserbu Netizen: Sangat Sulit Untuk Tetap Serius

Tunggal Putra

  1.     Jonatan Christie dari Indonesia vs Lee Zii Jia dari Malaysia (21-16, 18-21, 18-21).
  2.     Loh Kean Yew dari Singapura vs Viktor Axelsen dari Denmark (21-17, 21-10).
  3.     Shi Yu Qi dari China vs Chou Tien Chen dari Chinese Taipei (25-23, 21-12).
  4.     Kodai Naraoka dari Jepang vs Lakshya Sen dari India (21-17, 21-12).

Tunggal Putri

Baca Juga: (Spoiler) Drama Alchemy of Souls Season 2 Tanggal Tayang, Jung So Min Tidak Akan Bergabung?

  1.     Ratchanok Intanon dari Thailand vs Tai Tzu Ying dari Chinese Taipei (10-21, 22-20, 21-16).
  2.     Han Yue dari China vs Pai Yu Po dari Chinese Taipei (21-17, 16-21, 21-16).
  3.     Chen Yu Fei dari China vs Pornpawee Chochuwong dari Thailand (21-17, 21-19).
  4.     He Bing Jiao dari China vs Akane Yamaguchi dari Jepang (14-21, 21-19, 21-11).

Ganda Putra

Baca Juga: Breaking News: Legenda Liverpool Steven Gerrard Resmi Dipecat Aston Villa dari Kursi Kepelatihan

  1.     Marcus Fernaldi Gideon-Kevin Sanjaya Sukamuljo dari Indonesia vs Leo Rolly Carnando-Daniel Martin dari Indonesia (15-21, 22-20, 22-20).
  2.     Fajar Alfian-Muhammad Rian Ardianto dari Indonesia vs Lu Ching Yao-Yang Po Han dari Chinese Taipei (21-12, 21-15).
  3.     Aaron Chia-Soh Wooi Yik dari Malaysia vs Satwiksairaj Rankireddy-Chirag Shetty dari India (21-16, 21-19).
  4.     Ong Yew Sin-Teo Ee Yi dari Malaysia vs Lee Yang-Lu Chen dari Chinese Taipei (18-21, 21-19, 21-13).

Baca Juga: Dicoret dari Skuad Manchester United Melawan Chelsea, Cristiano Ronaldo Buka Suara: Saya Adalah Orang Yang….

Halaman:

Editor: Kiki Widayanti

Sumber: BWF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah