10 Prestasi Fajar-Rian Sepanjang 2022: Mulai dari Denmark Open Super 750 hingga Perunggu Kejuaraan Dunia!

- 28 Desember 2022, 06:00 WIB
10 Prestasi Fajar-Rian Sepanjang 2022: Mulai dari Denmark Open Super 750 hingga Perunggu Kejuaraan Dunia!
10 Prestasi Fajar-Rian Sepanjang 2022: Mulai dari Denmark Open Super 750 hingga Perunggu Kejuaraan Dunia! /uyun achadiat/

5. Korea Open 2022

Gelar runner up pertama Fajar-Rian di 2022 didapat ketika keduanya mengikuti ajang Korea Open 2022.

Baca Juga: Benarkah Alice in Borderland Diperbarui untuk Season 3: Ini Penjelasannya

Di babak final, Fajar-Rian kalah dari ganda putra asal Korea Selatan usai bermain rubber game dengan skor 21-19, 15-21, 18-21.

6. Thailand Open 2022

Di babak final Thailand Open 2022, Fajar-Rian berhadapan dengan Takuro Hoki-Yugo Kobayashi asal Jepang.

Namun, Fajar-Rian gagal meraih juara usai keduanya memutuskan retired dari pertandingan.

7. Malaysia Open 2022

Di ajang Malaysia Open 2022, Fajar-Rian gagal merebut gelar juara usai kalah dari ganda putra asal Jepang, Takuro Hoki-Yugo Kobayashi.

Pasangan ganda putra Indonesia dengan nama lengkap Fajar Alfian-Muhammad Rian Ardianto ini kalah usai bermain secara rubber game dengan skor 22-24, 21-16, 9-21.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: BWF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah