Iriawan Ingin Tetap di Sepak Bola Meski Tidak di PSSI, Ini Harapannya Kepada Ketua Umum PSSI Baru

- 16 Februari 2023, 15:55 WIB
Iriawan Ingin Tetap di Sepak Bola Meski Tidak di PSSI, Ini Harapannya Kepada Ketua Umum PSSI Baru
Iriawan Ingin Tetap di Sepak Bola Meski Tidak di PSSI, Ini Harapannya Kepada Ketua Umum PSSI Baru /ANTARA

Mochamad Iriawan akan mengakhiri jabatan sebagai Ketua Umum PSSI yang diembannya sejak 2019.

Iriawan secara resmi tidak lagi menduduki kursi orang nomor satu PSSI itu ketika pengurus baru PSSI periode 2023 - 2027 terpilih pada Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI.

 

KLB PSSI di Jakarta, Kamis, dibuka pada pukul 10.30 WIB, ditandai dengan pemukukan gong oleh Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali yang didampingi Zainudin Amali.

Ada empat calon ketua umum, 15 calon wakil ketua umum dan 54 calon anggota Exco 2023 - 2027 yang terlibat dalam persaingan memperebutkan kursi di kepengurusan baru PSSI.

Keempat calon ketua umum itu adalah AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, Erick Thohir, Arif Wicaksono dan Doni Setiabudi.***

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x