Marc Marquez Siap Bangkit di MotoGP Catalunya 2024, Berikut Jadwal yang Diumumkan

- 25 Mei 2024, 20:26 WIB
Marc Marquez Siap Bangkit di MotoGP Catalunya 2024, Berikut Jadwal yang Diumumkan
Marc Marquez Siap Bangkit di MotoGP Catalunya 2024, Berikut Jadwal yang Diumumkan /ANTARA/HO/MotoGP/

Tahun lalu, pembalap-pembalap Spanyol mendominasi di Sirkuit Barcelona-Catalunya. Aleix Espargaro memenangkan baik sesi sprint maupun balapan utama.

Pada sprint race, ia finis di depan Francesco Bagnaia dan Maverick Vinales.

Baca Juga: Prediksi Demon Slayer Season 4 Episode 3 Beserta Tempat Menonton dan Tanggal Tayangnya

Sedangkan pada balapan utama, urutan podium diisi Espargaro, Vinales, dan Jorge Martin.

Berikut adalah jadwal MotoGP Catalunya 2024 yang diumumkan:

Pada Jumat, 24 Mei 2024, ada dua sesi latihan bebas.

Latihan bebas pertama akan berlangsung pukul 15.45 - 16.30 WIB, dilanjutkan sesi latihan kedua pukul 20.00 - 21.00 WIB.

Pada Sabtu, 25 Mei 2024, jadwal semakin padat.

Dimulai dengan latihan bebas kedua pukul 15.10 - 15.40 WIB, lalu dilanjutkan sesi kualifikasi. Kualifikasi 1 akan digelar pukul 15.50 - 16.05 WIB, diikuti Kualifikasi 2 pukul 16.15 - 16.30 WIB.

Puncaknya adalah balapan sprint sepanjang 12 lap yang akan berlangsung pukul 20.00 WIB.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah