Kisah Dzuaib bin Kulaib, Sahabat Nabi yang Mendapat Karomah Kebal Terhadap Api

- 13 Januari 2023, 22:09 WIB
Ilustrasi Kisah Dzuaib bin Kulaib, Sahabat Nabi yang Mendapat Karomah Kebal Terhadap Api
Ilustrasi Kisah Dzuaib bin Kulaib, Sahabat Nabi yang Mendapat Karomah Kebal Terhadap Api /

Sebaliknya, jika Dzu'aib menolak, maka ia akan dihukum yang seberat-beratnya.

Namun, ancaman Aswad tak berpengaruh sama sekali terhadap pendirian Dzuaib.

Baca Juga: Aturan Baru dan Sistem Pelatihan Pra Kerja di Tahun 2023, Bocoran Penting untuk Joki dan Peserta Pra Kerja!

Ia tetap teguh dengan pilihannya sebagai seorang muslim.

Bahkan tanpa perasaan takut ia mengertak, "Kamu tak pantas menjadi seorang Nabi. Karena akhlak dan perangaimu jauh dengan akhlak dan perangai para Nabi."

Mendengar hal itu, Aswad kesal dan marah.

Ia mengancam akan menyiksa Dzu'aib, seperti yang pernah dilakukan Namrud kepada Nabi Ibrahim.

Sekali lagi, ancaman Aswad tak menggoyahkan keimanannya sama sekali.

Akhirnya, Dzuaib pun benar-benar dihukum oleh Aswad dengan cara dilemparkan ke dalam api yang sedang menyala-nyala dan disaksikan Aswad dan para pengikutnya.

Anehnya, begitu ia dilempar, tubuhnya sama sekali tak terbakar.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x