Hadits tentang Keutamaan Sholat Berjamaah dan Hukum Sholat Berjamaah Menurut 4 Mazhab

- 18 Maret 2023, 21:21 WIB
Hadits tentang Keutamaan Sholat Berjamaah dan Hukum Sholat Berjamaah Menurut 4 Mazhab
Hadits tentang Keutamaan Sholat Berjamaah dan Hukum Sholat Berjamaah Menurut 4 Mazhab /Unsplash/Levi Meir Clancy./

SRAGEN UPDATE - Sholat berjamaah merupakan salah satu hal yang Rasulullah SAW tekankan kepada umatnya.

 

Terdapat salah satu hadits tentang salat berjamaah, yang di mana pada hadits tersebut, Rasulullah SAW sampai akan membakar rumah seseorang yang tidak berjamaah.

Hal tersebut hanya berlaku untuk seorang laki-laki karena seorang perempuan muslim lebih disarankan untuk sholat di rumah saja.

Baca Juga: Lance Reddick Pemain Film 'John Wick' Meninggal di Usia 60, Ini Perjalanan Karirnya

Berikut hadits-hadits tentang keutamaan sholat berjamaah:

1. Lebih utama daripada sholat sendirian dengan pahala dilipatgandakan

صلاة الجماعة أفضل من صلاة الفذ بسبع وعشرين درجة

Sholat berjamaah lebih utama daripada sholat sendirian dengan selisih pahala 27 derajat. (HR Bukhari Muslim)

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: kitab Riyadhus Shalihin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x