Jepang Meluncurkan Produk Honda dengan Model EV Terbaru di China

- 5 November 2022, 15:00 WIB
Jepang Meluncurkan Produk Honda dengan Model EV Terbaru di China
Jepang Meluncurkan Produk Honda dengan Model EV Terbaru di China /

Baca Juga: Terlalu Tangguh, Anthony Sinisuka Ginting Melesat ke Semifinal Hylo Open 2022 Atasi Perlawanan Loh Kean Yew

Model pertama yang di jual di China pada bulan April.

“Honda sedang bertransformasi menjadi merk kendaraan listrik di China dengan serangkaian produk mobilitas listrik yang unik.dan beragam yang hanya ditawarkan oleh Honda,” kata CEO Honda Toshihiro Mibe, dikutip dari Reuters.

Tantangan utama yang dihadapi oleh Honda dan rekan-rekan utamanya di Jepang adalah Toyota Motor Corp (7503.T) dan Nissan Motor Co (7201.T), serta mengejar rival seperti Tesla Inc (TSLA.O) yang telah maju dalam sektor EV.

Honda menetapkan target untuk meluncurkan 30 model EV secara global dan memproduksi sekitar 2 juta EV per tahun pada 2030.

Tahun lalu, dikatakan hanya akan memperkenalkan model kendaraan listrik di China setelah 2030, termasuk baterai listrik, sel bahan bakar hidrogen atau mobil bensin-listrik.

Dua perusahaan patungan, GAC-Honda dan Dongfeng-Honda berencana membangun pabrik perakitan EV baru yang diharapkan mula berproduksi pada tahun 2024***

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah