Fromis 9 akan dikelola Oleh PLEDIS Entertainment yang merupakan rumah NU EST dan Seventeen

16 Agustus 2021, 13:27 WIB
fromis_9 pindah ke agensi Pledis Entertainment mulai 16 Agustus 2021 /Soompi

SRAGEN UPDATE - Pledis menjadi ramai diperbincangkan di Twitter 16 Agustus 2021, dikarenakan Fromis_9 menjadi bagian PLEDIS Entertainment sebagaimana yang dikutip Soompi:

Mengumumkan bahwa mulai Senin, 16 Agustus, PLEDIS Entertainment akan menjadi agensi grup Fromis_9 (beranggota Lee Saerom, Song Hayoung, Jang Gyuri, Park Jiwon, Roh Jisun, Lee Seoyeon, Lee Chaeyoung, Lee Nagyung , dan Baek Jiheon).

“We would like to announce that as of Monday, August 16, PLEDIS Entertainment will serve as the management company for the group fromis_9 (members Lee Saerom, Song Hayoung, Jang Gyuri, Park Jiwon, Roh Jisun, Lee Seoyeon, Lee Chaeyoung, Lee Nagyung, and Baek Jiheon),”

Baca Juga: Meskipun Pandemi Melanda Seluruh Dunia, Inilah 5 Negara yang Bebas Dari Virus Covid-19

Sebagai bagian dari reorganisasi label Off the Record Entertainment yang sebelumnya dikelola Fromis_9 , PLEDIS Entertainment terlibat untuk diskusi tentang masa depan grup dan potensi supaya lebih berkembang, maka keputusannya Fromis_9 dikelola oleh PLEDIS Entertainment.

“As part of the label reorganization of Off the Record Entertainment, which had previously managed fromis_9, the company, artists, and PLEDIS Entertainment engaged in a thorough discussion of the group’s future path and potential for further growth, and the decision was made to transfer the management of fromis_9 to PLEDIS Entertainment,”

Dengan demikian Fromis_9 akan melanjutkan bagian dari perusahaan kami, yang telah berada di balik produksi musik grup dari album debut mereka hingga kreasi terbaru mereka.

Baca Juga: Berbeda Kasta! 5 Drama Korea Romansa Antara Lelaki Populer, Dan Wanita Biasa

“fromis_9 will thus continue their activities as part of our company, which has been behind the production of the group’s music from their debut album to their latest creations.”

Kami sangat senang memiliki kesempatan untuk menjadi bagian dari fromis_9. Kami akan berusaha keras untuk memastikan bahwa fromis_9 dapat terus berkembang dalam semua aktivitas mereka yang beragam dan mencapai tingkat pertumbuhan berikutnya sebagai Kpop.

“We are extremely pleased to have the opportunity to be a part of fromis_9. We will spare no effort to ensure that fromis_9 can continue to thrive in all their diverse activities and achieve their next level of growth as artists,”

Baca Juga: Awalnya Pura-pura Kini Jatuh Cinta! 5 Drama Korea Yang Berakhir Dengan Romantis

Fromis_9 mulai berkiprah pada tahun 2017 dari program survival Mnet “Idol School.”

Setelah awalnya dikelola oleh Stone Music Entertainment, lalu Fromis_9 telah dikelola oleh Off the Record Entertainment sejak agensi tersebut didirikan pada tahun 2018.

Grup Fromis_9 akan bernaung di bawah PLEDIS Entertainment, yang juga merupakan rumah bagi NU'EST dan SEVENTEEN.***

Editor: Denny Anugrah Wicaksono

Sumber: Soompi

Tags

Terkini

Terpopuler