Sutradara Jung Ji In ‘The Red Sleeve’ Ungkap Syukur dan Kerja Keras Tim di Penghargaan MBC Drama Award 2020

- 18 Januari 2022, 21:33 WIB
Sutradara Jung Ji In Film The Red Sleeve ungkap syukur dalam penghargaan MBC Drama Award 2020
Sutradara Jung Ji In Film The Red Sleeve ungkap syukur dalam penghargaan MBC Drama Award 2020 /

 

SRAGEN UPDATE – The Red Sleeve yang diperankan Lee Junho 2PM dan Lee Se Young, borong penghargaan di MBC Drama Award 2020, berkat kerja keras artis-artis dan tim di balik layar.

Sutrada drama The Red Sleeve, Jung Ji In, mengungkapkan betapa bahagianya dia, The Red Sleeve, dapat mempersembahkan banyak penghargaan untuk pemain dan tim.

Sutradra Jung Ji In membahas tentang reaksi positif yang diberikan penonton, “Saya memang mengharapkan reaksi positif, karena saya memercayai naskah dan orang-orang yang bekerja dengan saya. Walaupun begitu, saya tidak mengharapkan banyak cinta dan dukungan.

Baca Juga: Sutradara Ungkap Alasan Drama Korea The Red Sleeve Populer, Banggakan Lee Junho dan Lee Se Young

Saya senang berbagi perasaan gembira ini dengan semua orang yang bekerja keras untuk drama The Red Sleeve.

Orang-orang mengatakan kepada saya untuk menikmati momen ini, tetapi saya bahkan tidak tahu bagaimana harus bereaksi, selain bersyukur”.

The Red Sleeve berhasil merain rating tertinggi dalam sejarah drama MBC, di dua tahun terakhir ini, rating yang didapat setinggi 17.4%, “Saya menerima banyak telepon dari rekan kerja saya. Saya berharap pengalaman saya dapat membantu orang lain yang mungkin melalui proses yang sama dengan yang saya lakukan.

Baca Juga: Segera Berulang Tahun, Ini Dia Profil Lee Junho 2PM Pemain Pria Utama Drama The Red Sleeve  

Rating penonton bukanlah hal yang paling penting di dunia, tapi kami berhasil mendapat rating yang tinggi, dan aku senang bahwa semua orang yang berpartisipasi dalam drama ini dapat menyambut tahun baru dengan berita yang luar biasa”.

Halaman:

Editor: Ayu Ningrum Asiyah

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x