Spoiler film The Pirates: Goblin Flag: Hubungan Bajak Laut, Bandit, dan Pemberontak

- 6 Februari 2022, 20:26 WIB
The Pirates: Goblin Flag Film Korea yang tembus 1 juta penonton dalam waktu 10 hari
The Pirates: Goblin Flag Film Korea yang tembus 1 juta penonton dalam waktu 10 hari /

SRAGEN UPDATE – The Pirates: Goblin Flag merupakan lanjutan dari film ‘The Pirates’ pada tahun 2014.

The Pirates: Goblin Flag dirilis pada 26 Januari 2022 dan kini telah mencapai 1 juta penonton.

Film The Pirates: Goblin Flag adalah komedi aksi yang bercampur dengan petualangan tentang sekelompok pencari harta karun yang hilang.

Poster utama The Pirates: Goblin Flag menampilkan perwakilan dari tiga kelompok yang mengejar harta karun. Mereka adalah bajak laut, bandit, dan para pemberontak.

Bajak laut diwakili oleh kapten bajak laut Hae Rang (Han Hyo Joo) dan calon bajak laut Mak Yi (Lee Kwang Soo).

Baca Juga: 10 Lagu Andalan Lata Mangeskar, Mana yang Paling Sering Kamu Dengar?

Sedangkan Woo Moo Chi (Kang Ha Neul) mewakili para bandit dan menunjuk dirinya sebagai pendekar pedang terbaik di Goryeo.

Ada juga karakter Boo heung Soo (Kwon Sang Woo) yang mewakili para pemberontak dan mengarahkan pandangan mereka pada harta karun yang hilang.

Ekspresi karismatik dan kostum yang memukau serta latar kapal yang terombang – ambing di lautan dengan badai besar menjadi sorotan utama para penonton film tersebut.

Halaman:

Editor: Yesa Novianti Putri Ashari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x