Perbarui Gaya Hidup Sehat, Pilih Produk Organik Menjadi Solusi yang Tepat

- 13 Januari 2022, 16:25 WIB
ilustrasi bahan makanan organik
ilustrasi bahan makanan organik /Sabrina Ripke Fotografie/Pixabay

SRAGEN UPDATE – Gaya hidup sehat merupakan pola seseorang untuk menjalani rutinitas sehari-hari dengan hal yang meyehatkan.

Hidup sehat di era yang seperti saat ini menjadi sangat mahal untuk didapatkan. Dan perlu dijadikan sebagai prioritas utama bagi setiap orang.

Hidup sehat menjadi suatu hal yang mahal bukan karenaharus ditebus dengan bayaran mahal tapi juga menjadi hal yang sulit untuk didapatkan.

Pola hidup sehat dapat diterapkan dengan cara mengontrol makanan yang akan dimakan dan memilih makanan yang menyehatkan.

Pola makan yang menyehatkan saat menjadi sangat sulit didapatkan karena bahan pokok makanan yag ada di negara ini kebanyakan sudah tak lagi alami.

Sehingga tingkat kesehatannya jika di konsumsi menjadi sangat berkurang. Hal itu karena banyak bahan-bahan pokok seperti: beras, sayur, buah-buahan yang semuanya itu telah bercampur dengan zat kimia.

Baca Juga: Cara Merawat Kulit Anda Saat di Pesawat Terbang: Inilah 9 Tips Kecantikan yang Bisa Kamu Coba

Menurut Eric Steven pendiri Beorganik mengatakan bahwa penggunaan pestisida kimia secara berlebihan di lahan pertanian akan menimbulkan dampak buruk terhadap lingkungan.

Selain itu, juga berdampak pada kesehatan manusia jika mengonsumsi makanan yang yang telah bercampur dengan bahan kimia.

Halaman:

Editor: M Boby Hasan Arfani

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x