5 Tips dan Trik agar Tidak Mudah Dibohongi, Salah Satunya Mirroring

- 19 Juli 2022, 19:11 WIB
5 Tips dan Trik agar Tidak Mudah Dibohongi, Salah Satunya Mirroring
5 Tips dan Trik agar Tidak Mudah Dibohongi, Salah Satunya Mirroring /UNSPLASH/Raamin ka

SRAGEN UPDATE – Berteman dengan siapapun bukanlah hal yang tidak baik, namun kita juga perlu waspada agar kita dapat menjadi orang yang tidak mudah dibohongi.

Tidak mudah dibohongi memiliki arti yang luas, tapi kita dapat mengartikannya sebagai tidak dianggap sepele oleh orang lain.

Ketika kita menjadi orang yang tidak mudah dibohongi, kita dapat menjaga pembicaraan yang perlu kita simpan untuk tidak disampaikan begitu saja kepada orang lain.

Karena kita tidak pernah tahu sifat seseorang, bisa saja rahasia yang kita bagikan, permasalahan yang kita ceritakan dapat dengan mudah disebar oleh orang yang sudah kita percayai.

Baca Juga: Tipe-tipe Insecure yang Perlu Kamu Ketahui, Kamu Termasuk yang Mana?

Dilansir SragenUpdate.com dari @psikologiid, berikut 5 tips dan trik agar kamu tidak mudah dibohongi oleh orang lain:

  1.     Ketika berbicara, duduklah di tempat yang lebih tinggi dari orang lain

Secara bawah sadar, ini merupakan salah satu bentuk ‘intimidasi yang halus’.

Dengan melakukan hal ini, orang lain akan menjadi sungkan kepada diri kita.

Tips ini mungkin memang tidak 100 persen benar, akan tetapi dapat ‘meminimalisir kebohongan melalui bahasa tubuh yang dominan’.

Halaman:

Editor: Arina Nihayati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah