Jika Kamu Berpikir Kamu Introvert Tapi Juga Ekstrovert, Kamu Punya Kekuatan Istimewa

- 26 Juli 2022, 10:47 WIB
Ilustrasi Introvert
Ilustrasi Introvert /Introvert Dear

SRAGEN UPDATE – Kebanyakan orang hanya mengetahui ada dua jenis kepribadian yang dimiliki seseorang yaitu ekstrovert dan introvert.

Jika jenis ekstrovert adalah yang mudah terbuka, maka sebaliknya, introvert adalah mereka yang bersifat tertutup.

Namun apakah kamu tahu bahwa di antara kedua jenis kepribadian itu ada satu kepribadian lagi, kepribadian yang berada pada tengah-tengah antara ekstrovert dan introvert disebut ambivert.

Dikutip dari Instagram milik @animolife, ambivert adalah orang yang bukan 100% ekstrovert namun juga bukan 100% introvert, lalu seperti apakah ambivert?

Baca Juga: 5 Tips Manajemen Waktu yang Efektif, Tidak Lagi Keteteran Saat Bekerja

Ambivert adalah seseorang yang memiliki kedua jenis kepribadian itu secara seimbang. Namun, ambivert memiliki kekuatannya sendiri loh

1. Interaksi Sosial

Dalam berinteraksi, tentu saja dari 3 kepribadian ini akan terlihat berbeda. Introvert cenderung akan memilih diam dan tidak banyak berinteraksi dengan orang di sekitarnya.

Sedangkan ekstrovert akan dengan senang hati membuka obrolan baru dengan orang-orang disekitarnya.

Halaman:

Editor: Gorby Zumroni

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x