7 Tanda Seseorang Telah Dewasa, Apakah Kamu Termasuk?

- 29 Juli 2022, 16:44 WIB
Ilustrasi Dewasa,  jangan sekali kali mengeluh dan mengadu
Ilustrasi Dewasa, jangan sekali kali mengeluh dan mengadu /PIXABAY

SRAGEN UPDATE - Tidak sedikit orang yang mengaku telah dewasa ketika mereka sudah mencapai usia matang.

Namun, usia bukanlah tolok ukur untuk menentukan kedewasaan seseorang.

Seseorang dapat mengatakan bahwa dirinya telah dewasa hanya jika dia menunjukkan perilaku dan pola pikir selayaknya orang dewasa.

Apa sajakah perilaku dan pola pikir yang menunjukkan bahwa seseorang telah dewasa?

Baca Juga: Suasana Hati Sedang Buruk? Berikut 5 Cara Memperbaiki Mood dengan Cepat

Berikut merupakan 7 tanda seseorang telah dewasa yang dilansir oleh SragenUpdate.com dari inspiringtips.com.

1. Menghargai Waktu

Tak terhitung berapa banyak orang yang tidak bisa menghargai waktu akibat kurangnya kemampuan manajemen waktu yang baik.

Namun, seseorang yang telah dewasa semestinya memiliki manajemen waktu yang baik.

Halaman:

Editor: Gorby Zumroni

Sumber: Inspiring tips


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x