6 Kesalahan yang Buat Kamu Gagal Lolos Seleksi Wawancara Kerja

- 29 Juli 2022, 19:41 WIB
6 Kesalahan yang Buat Kamu Gagal Lolos Seleksi Wawancara Kerja
6 Kesalahan yang Buat Kamu Gagal Lolos Seleksi Wawancara Kerja /Miju/Twitter @KemnakerRI

SRAGEN UPDATE – Wawancara merupakan tahapan yang harus dapat kamu maksimalkan saat proses rekrutmen sebuah pekerjaan.

Di saat seleksi wawancara kerja inilah kamu dapat menunjukkan kemampuan yang kamu miliki agar dapat menarik perhatian HRD atau user.

Namun, ada beberapa hal yang harus kamu perhatikan agar tidak menjadi sebuah ‘kesalahan’ yang dapat membuatmu gagal lolos dalam seleksi wawancara.

Apa sajakah itu? Dilansir SragenUpdate.com dari The Balance Career, berikut 6 kesalahan yang dapat buat kamu gagal lolos seleksi wawancara kerja:

  1.     Berpakaian yang tidak pantas

Saat wawancara, pakailah pakaian yang sopan dan rapi.

Baca Juga: 7 Tips yang Dapat Membantu Introvert Saat Wawancara Kerja Online

Apabila tempat kamu melamar kerja menetapkan aturan pakaian yang harus digunakan saat wawancara, ikutilah peraturan yang telah diberikan tersebut.

Jangan gunakan pakaian yang tidak seharusnya kamu pakai saat wawancara kerja, ini akan berpengaruh pada penilaian HRD atau user terhadap dirimu.

  1.     Datang terlambat

Saat kamu mendapatkan informasi resmi kapan seharusnya kamu akan melaksanakan wawancara kerja, catatlah informasi tersebut agar saat hari-h berlangsung, kamu tidak datang terlambat.

Halaman:

Editor: Arina Nihayati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah