6 Kebiasaan Introvert yang Membuat Orang Lain Tertarik, Adakah Kebiasaanmu yang Seperti Ini?

- 30 Juli 2022, 12:00 WIB
6 Kebiasaan Introvert yang Membuat Orang Lain Tertarik, Adakah Kebiasaanmu yang Seperti Ini?
6 Kebiasaan Introvert yang Membuat Orang Lain Tertarik, Adakah Kebiasaanmu yang Seperti Ini? /Pixabay/Karolina Grabowska

Apa pun yang diucapkan atau dilakukannya kepada lawan bicaranya merupakan sesuatu yang sudah dipertimbangkannya.

  1. Pendiam

Banyak orang yang lebih tertarik kepada seorang yang pendiam.

Alasannya pribadi seperti ini lebih terbilang misterius dan cukup menantang.

Selain itu, seorang pendiam dianggap lebih dewasa karena dinilai tidak bertindak ceroboh dan selalu berfikir sebelum berucap, sehingga ia mempunya daya tarik tersendiri

  1. Dewasa

Memikirkan sesuatu sebelum bertindak adalah kebiasaan introvet.

Dengan kebiasaan ini seseorang menjadi lebih akurat dalam menentukan keputusannya.

Ketika kamu bisa menerapkan kebiasaan ini dalam segala aspek, maka kamu akan terkesan lebih dewasa baik dari segi sikap, perilaku, maupun perbuatan.

Baca Juga: Jadwal BRI Liga 1 Hari Ini 30 Juli 2022, Persib vs Madura, Arema vs PSIS, Borneo vs Barito

  1. Cuek kepada orang yang belum kenal

Introvert bisa dibilang pribadi yang cuek dan dingin, namun hal itu hanya berlaku dengan orang yang belum dikenalnya.

Sedangkan dengan orang terdekat, introvert cenderung lebih energik dan tak segan membuka dirinya serta bertingkah konyol.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: YouTue / SIPABE


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah