5 Kekuatan Introvert sebagai Pemimpin yang Baik, Tak Perlu Diragukan Lagi!

- 22 Oktober 2022, 16:53 WIB
5 Kekuatan Introvert sebagai Pemimpin yang Baik, Tak Perlu Diragukan Lagi!
5 Kekuatan Introvert sebagai Pemimpin yang Baik, Tak Perlu Diragukan Lagi! /Pexels/Charlotte May

SRAGEN UPDATE - Sering dianggap pendiam dan penyendiri, banyak orang meragukan kemampuan para introvert dalam kepemimpinan.

Siapa sangka, banyak karakteristik kaum introvert yang justru menjadi senjata pendukung bagi mereka sebagai pemimpin yang berkualitas.

Pada dasarnya, semua tipe kepribadian bisa menjadi pemimpin yang baik dengan kelebihan dan kekurangan masing-masing.

Berikut 5 kekuatan atau kelebihan yang dimiliki kaum introvert sebagai pemimpin di suatu organisasi:

Baca Juga: Tanpa Cristiano Ronaldo, Ini Prediksi Skuad Pemain yang DIturunkan Ten Hag

  1. Pendengar yang baik

Mendengar orang lain atau melihat sesuatu dari perspektif berbeda merupakan skill yang jarang diperhatikan, padahal mampu meningkatkan hubungan antara pemimpin dengan anggota.

Secara alami, mayoritas introvert merupakan pendengar yang baik, karena mereka merasa lebih nyaman untuk mendengarkan daripada berbicara.

Mereka cenderung suka memperhatikan dan mengobservasi untuk memahami situasi yang sedang terjadi.

  1. Memutuskan sesuatu dengan yakin

Sebagai tipe yang mempertimbangkan sesuatu secara mendalam, pemimpin introvert mampu menjadi pengambil keputusan yang baik.

Ketika dihadapkan dengan berbagai pilihan, introvert cenderung memikirkan segala sesuatu dari berbagai aspek sebelum akhirnya memutuskan apa yang harus dilakukan.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: Biospace Great Place To Work


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x