Info Jadwal Vaksin Gratis Solo tanggal 27-28 November 2021 jenis Sinovac, Astrazeneca

26 November 2021, 23:10 WIB
Harus sudah Vaksin. China dan Prancis Larang Warga yang Belum Vaksin Covid-19 Berkeliaran di Ruang Publik /

SRAGEN UPDATE – Jadwal vaksin masih dicari di beberapa tempat salah satunya di daerah Solo.

Kali ini akan memberikan update informasi vaksin gratis bagi masyarakat Solo yang membutuhkan vaksinasi.

Berikut jadwal vaksin gratis yang akan diselenggarakan pada tanggal November di beberapa tempat, diantaranya:

Baca Juga: Adakan Pertunjukan Teater? Ternyata Inilah Nanta Versi Korea Sudah Kembali

Jadwal Vaksin di Puskesmas Kebakkramat II

Jadwal pelaksanaan: Sabtu, 27 November 2021

Waktu: Pukul 08.00 – 11.00

Lokasi: Puskesmas Kebakkramat II

Terdapat beberapa jenis vaksin di antaranya:

- Vaksin Johnson & Johnson (Dosis 1)

- Vaksin Sinovac dan Astrazeneca (Dosis 2)

Pendaftaran: dapat langsung ke tempat vaksinasi

Persyaratan peserta Vaksin Johnson & Johnson (Dosis 1)

  1. Usia 18+ dalam keadaan sehat
  2. Membawa FC KTP / KK
  3. Membawa Bolpoin
  4. Menyiapkan nomor HP yang dapat menerima SMS
  5. Mematuhi protokol kesehatan

Persyaratan peserta Vaksin Sinovac dan Astrazeneca Dosis 2

  1. Membawa kartu vaksin dosis 1
  2. Dalam keadaan sehat
  3. Membawa bolpoin
  4. Mematuhi protokol kesehatan

 Baca Juga: Spoiler Drama Korea Dr Brain Episode 1: Kematian Ibu Sewon hingga Meninggalnya Da Yoon

 

Jadwal Vaksin di RSIS Yarsis

Jadwal pelaksanaan: Sabtu, 27 November 2021

Waktu: 09.00 – 12.00  WIB

Lokasi: RSIS Yarsis

Jenis Vaksin: Sinovac Dosis 1 dan 2

Kuota Vaksin: 200

Pendaftaran dapat melalui online di https://bit.ly/vaksinyarsis atau dapat mendaftar langsung di tempat vaksinasi.

Persyaratan peserta vaksinasi:

- Membawa fotocopy KTP

- Bagi vaksin Dosis 1, untuk membawa kartu vaksin dosis 1

- Khusus dosis 2, berjarak 28 hari dari vaksin 1.

 

Jadwal Vaksinasi di Jurug Solo Zoo

Jadwal pelaksanaan: Minggu, 28 November 2021

Waktu: 10.00 – 12.00 WIB

Lokasi: Taman Satwa Taru Jurug pukul 10.00 – 12.00 WIB

Jenis Vaksin: Sinovac Dosis 1

Kuota Vaksin: 100 orang

Pendaftaran dapat di lakukan di tempat vaksinasi.

Baca Juga: Ini Nama 3 idol K-Pop Pria Ini Banyak Yang Membencinya dan Haters, Salah Satunya RM BTS! Begini Alasannya

Persyaratan peserta vaksinasi:

- Berusia 12 tahun keatas

- Bebas Domisili

- Membawa e-KTP/ KK (bagi yang belum memiliki KTP)

Itulah jadwal vaksin gratis di Solo bagi masyarakat yang membutuhkan informasi vaksinasi. Jangan lupa untuk selalu menjaga protokol kesehatan.***

Editor: Yesa Novianti Putri Ashari

Tags

Terkini

Terpopuler