Desa Wisata Bakas di Bali akan Dikembangkan sebagai Desa Wisata Mandiri

- 13 Juni 2021, 07:00 WIB
Suasana Kubu Bakas di Desa Wisata Bakas, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, Bali yang akan dijadikan desa wisata
Suasana Kubu Bakas di Desa Wisata Bakas, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, Bali yang akan dijadikan desa wisata /Ida Ayu Novi

Sebenarnya mahasiswa teknik mesin dari Politeknik Negeri Bali sudah pernah melakukan pengembangan pada desa tersebut dengan menghadirkan teknologi cepat guna untuk pengelolaan sampah.

Namun, saat ini Kemenparekraf turut hadir khusus untuk membantu meningkatkan SDM di Desa Wisata Bakas.

Sebab, kehadiran SDM yang unggul dan berkualitas tentu dapat menjadi agen perubahan pada perkembangan sektor pariwisata dan ekonomi kreatif.

Baca Juga: Ganjar Tegaskan Keselamatan di Wilayah Wisata dan Minta Pengelola Bertanggung Jawab

Dikarenakan hal itu, maka Wisnu Bawa Tarunajaya selaku Deputi Bidang Sumber Daya Kelembagaan Kemenparekraf/Baparekraf pun menyarankan dilakukannya program pelatihan dan pendampingan yang berbasis kompetensi dan okupansi.

Masyarakat yang telah mengikuti pelatihan itu pun nantinya akan diberi sertifikasi yang bisa mereka gunakan untuk menempuh pendidikan D1, D2, D3, hingga S1.*** 

Halaman:

Editor: Ayu Ningrum Asiyah

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x