Info Vaksin Covid-19 Gratis Daerah Malang, Sidoarjo, dan Surabaya Tanggal 5, 6, dan 8 Oktober 2021

- 4 Oktober 2021, 09:06 WIB
Kabar Baik! Vaksinasi yang dilaksanakan di Indramayu, Subang dan Majalengka.
Kabar Baik! Vaksinasi yang dilaksanakan di Indramayu, Subang dan Majalengka. /Alexandra_Koch/

SRAGEN UPDATE – Masyarakat hendaknya segera mendapat suntikan vaksin Covid-19 baik dosis pertama maupun dosis kedua.

Dosis vaksin memang kerap habis di berbagai fasilitas kesehatan di beberapa wilayah, tetapi informasi vaksin akan terus di-update.

Berikut info vaksin Covid-19 gratis untuk daerah Malang, Sidoarjo, dan Surabaya.

Baca Juga: Jadwal Vaksin Gratis Dosis 1 Di RSIA Muhammadiyah Malang Dan Puskesmas Gondanglegi Oktober 2021

1. Malang

Ayo daftar vaksin untuk KTP, KK, dan surat keterangan domisili Kota Batu.

Untuk usia 18 tahun ke atas dengan jenis vaksin Pfizer, khusus peserta dosis pertama.

Vaksinasi akan diadakan pada hari Rabu dan Jumat, tanggal 6 dan 8 Oktober 2021.

Waktu pelayanan pukul 08.00 – 12.30 WIB.

Lokasi di Rumah Sakit Baptis Batu, Jl. Raya Panglima Sudirman No. 33 Ds. Tlekung, Kecamatan Junrejo, Kota Batu.

Mendaftar di link https://s.id/ayodaftarvaksin, link dibuka sekarang hingga kuota terpenuhi.

Baca Juga: Benarkah Ayu Ting Ting Nikah Siri? Begini Fakta Sesungguhnya Terkait Pernikahan Ayu Ting Ting

2. Sidoarjo

Pelaksanaan vaksinasi Covid-19 Puskesmas Medaeng.

Akan diadakan pada hari Selasa, 5 Oktober 2021 di Puskesmas Pembantu Janti.

Vaksinasi diadakan pukul 07.30 – 11.00 WIB.

Dosis 1 dengan jenis Pfizer dan kuota 500 orang.

Pendaftaran :

- Dalam kondisi sehat.

- Usia lebih dari 12 tahun.

- Membawa fotokopi KTP atau KK.

- Nomor HP yang dapat menerima SMS.

Baca Juga: Tips Memilih Foundation Sesuai Warna Kulit Berdasarkan Skintone dan Undertone Kulit Menurut Tasya Farasya

3. Surabaya

Vaksinasi massal dalam rangka percepatan penanganan Covid-19 dan pemulihan ekonomi nasional.

Dosis 2 Sinovac.

Pemerintah kota Surabaya menyelenggarakan vaksinasi dosis 2 Sinovac untuk #dulursehatsby. Vaksinasi akan digelar pada hari Selasa, 5 Oktober 2021.

Waktu pelaksanaan pukul 07.00 – 16.00 WIB.

Lokasi di Royal Plaza Surabaya Atrium Utama Lantai Ground.

Syarat :

Baca Juga: Lee Hi Ungkap Kebenaran Bagaimana Cara Idola Mendapatkan Kulit Sempurna Mereka, Inilah Kebenarannya!

- WNI.

- Fotokopi KTP atau KK Surabaya dan non-Surabaya.

- Usia 12 tahun ke atas.

- Membawa kartu vaksin dosis 1.

- 28 hari sejak dosis pertama.

- Form skrining bisa download di humas.surabaya.go.id.

Jangan lupa untuk menjaga protokol kesehatan ya!***

Editor: Denny Anugrah Wicaksono

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah