Info Vaksin Gratis Kota Batu dan Malang Jawa Timur Jadwal 13-16 Desember 2021 di Lokasi Vaksinasi Dosis 1 dan

- 12 Desember 2021, 16:57 WIB
Ilustrasi vaksin
Ilustrasi vaksin /Elchinator/Pixabay


SRAGEN UPDATE
– Munculnya info terkait vaksin gratis pada jadwal pelaksanaan 13-16 Desember 2021 di lokasi vaksinasi dosis 1 dan 2 yang terdapat di Kota Batu dan Malang Jawa Timur.

Dinas Kesehatan dan Pemprov Jawa Timur telah menetapkan info terkait jadwal kegiatan pemberian vaksinasi dosis 1 dan 2 yang bisa diikuti oleh warga Batu dan Malang di lokasi vaksin gratis pada 13-16 Desember 2021.

Warga diharapkan mendatangi lokasi vaksinasi dosis 1 dan 2 yang berada di faskes Kota Batu dan Malang Jawa Timur sesuai info jadwal tanggal 13-16 Desember 2021, untuk mendapatkan pelayanan vaksin gratis.

Baca Juga: Lokasi Rapid Tes Swab Antigen Murah Stasiun Yogyakarta, Solo Balapan, Lempuyangan, Klaten, Purwosari, Sragen

Terkait adanya info jadwal vaksin gratis serta lokasi vaksinasi dosis 1 dan 2 tanggal 13-16 Desember 2021, Kota Batu dan Malang Jawa Timur aman dari penyebaran virus Covid-19.

Berikut ini adalah jadwal vaksin gratis Kota Batu dan Malang Jawa Timur pada 13-16 Desember 2021, berikut dengan lokasi vaksinasi dosis 1 dan 2:

1. Puskesmas Batu

Waktu Pelaksanaan: 13-16 Desember 2021, Pukul: 09:00 - 16:00

Metode Pendaftaran: Daftar melalui ketua RT (diusahakan via online/chat)

Usia Vaksinasi: Remaja (12-17 Tahun), Dewasa (18-59 Tahun) dan Lansia (60-)

Lokasi Vaksinasi: Jalan Samadi No. 71 Kota Wisata Batu

Baca Juga: Mengulik Tanjiro memasuki Dunia Transparan dalam Anime Demon Slayer: Kimetsu No Yaiba, Begini Penjelasannya

2. RS DR. Etty Asharto

Waktu Pelaksanaan: 13-16 Desember 2021, Pukul: 08:00 - 13:00

Metode Pendaftaran: Online dan Onsite (di tempat)

Usia Vaksinasi: Remaja (12-17 Tahun), Dewasa (18-59 Tahun) dan Lansia (60-)

Lokasi Vaksinasi: Jalan Sajid No.44, Pesanggrahan, Kecamatan Batu, Kota Batu, Jawa Timur 65313

3. RS. Punten

Waktu Pelaksanaan: 13-16 Desember 2021, Pukul: 08:00 - 13:00

Metode Pendaftaran: Online dan Onsite (di tempat)

Usia Vaksinasi: Remaja (12-17 Tahun), Dewasa (18-59 Tahun) dan Lansia (60-)

Lokasi Vaksinasi: Jalan Kenanga 300 Bulukerto Bumiaji, Bulukerto, Bulukerto Batu, Batu City, East Java 65338

Baca Juga: SPOILER ‘Our Beloved Summer’ Episode 2-3: Choi Woo Shik Tolak Idol Demi Kim Da Mi, Link Nonton Legal

4. Puskesmas Dinoyo

Waktu Pelaksanaan: 13-16 Desember 2021, Pukul: 08:00 - 11:00

Metode Pendaftaran: Via link https://bit.ly/pendaftaranvaksinasirefa

Usia Vaksinasi: Dewasa (18-59 Tahun) dan Lansia (60- )

Lokasi Vaksinasi: Jl. Mayjen Sungkono No.9, RT.005/RW.004, Tlogowaru, Kec. Kedungkandang, Kota Malang, Jawa Timur 65132

5. UPT Puskesmas Janti

Waktu Pelaksanaan: 13-16 Desember 2021, Pukul: 09:00 - 16:00

Metode Pendaftaran: Via link https://bit.ly/vaksinbumiljanti dan https://bit.ly/DATAVAKSINASIBUMIL

Usia Vaksinasi: Dewasa (18-59 Tahun)

Lokasi Vaksinasi: Jl. Janti Bar., Sukun, Kec. Sukun, Kota Malang, Jawa Timur 65148***

Editor: Yesa Novianti Putri Ashari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah