Hasil Liga Inggris 2022 Pekan ke-6: Manchester United vs Arsenal, Bagaimana 3 Pertandingan Selanjutnya?

5 September 2022, 14:13 WIB
Hasil Liga Inggris 2022 Pekan ke-6: Manchester United vs Arsenal, Bagaimana 3 Pertandingan Selanjutnya? /Twitter @manchesterunited

SRAGEN UPDATE - Ajang Liga Inggris 2022 pekan ke-6 baru saja mengakhiri berbagai pertandingannya. 

Lalu klub manakah dari Liga Inggris 2022 yang berhasil memenangkan laga di pekan ke-6. 

Dilansir SragenUpdate.com dari YouTube Hasil Liga, berikut ini adalah hasil lengkap dari Liga Inggris 2022 pada pekan ke-6. 

1. Everton vs Liverpool

Laga antara Everton vs Liverpool sudah digelar dan berakhir dengan 0-0. 

Hingga akhir babak ke-2, Everton vs Liverpool tidak mampu mencetak gol satupun. 

Baca Juga: 8 Jadwal Liga Inggris 2022-2023 Pekan ke-6: Aston Villa vs Manchester City, Link Live Streaming Lengkap

2. Wolves vs Southampton

Sementara itu, laga kedua mempertemukan antara Wolves vs Southampton dengan 1-0. 

Gol perdana dicetak dari Wolves oleh Podence di menit ke-46. 

3. Tottenham vs Fulham

Laga selanjutnya antara Tottenham vs Fulham yang berakhir dengan skor 2-1. 

Gol pertama dicetak dari Tottenham oleh Hojbjerg di menit ke-40. 

Baca Juga: 5 Top Skor dan Top Assist Liga Inggris 2022 Pekan ke-5, Nama Pemain, Jumlah Gol Lengkap

Gol kembali dicetak oleh Kane di menit ke-75 dari Tottenham. 

Lalu gol balasan dari Fulham tercipta di menit ke-83 oleh Mitrovic. 

4. Nottingham vs Bournemouth

Kemudian ada juga laga antara Nottingham vs Bournemouth yang berakhir dengan 2-3. 

Gol pertama dari Nottingham bernama Kaouyate di menit ke-33. 

Sementara itu, gol kedua mulai tercipta di menit ke-47 oleh Johnson. 

Baca Juga: 10 Besar Klasemen Liga Inggris 2022 Pekan ke-5: Arsenal Tak Terkalahkan, Manchester City Beda Tipis

Bournemouth langsung membalas di menit ke-51 oleh Billing. 

Gol kedua dari Bournemouth mulai dicetak oleh Solanke di menit ke-63. 

Gol terakhir dari Bournemouth mulai dicetuskan oleh Anthony di menit ke-87. 

5. Newcastle vs Crystal Palace

Dilanjutkan dengan pertandingan antara Newcastle vs Crystal Palace dengan 0-0. 

Alhasil membuat pertandingan ini berakhir imbang tanpa gol. 

Baca Juga: Hasil Liga Inggris 2022 Pekan ke-5: Leicester City vs Manchester United, Link Live Streaming Lengkap

6. Chelsea vs West Ham

Laga antara Chelsea vs West Ham akan berakhir dengan skor 2-1. 

West Ham mencetakkan gol pertama kali di menit ke-62 oleh Antonio. 

Chelsea baru membalas gol pertamanya di menit ke-76 oleh Chilwell. 

Gol balasan ke-2 dari Chelsea mulai tercipta di menit ke-88 oleh Havertz.

7. Brentford vs Leeds United

Baca Juga: 10 Jadwal Liga Inggris 2022: Fulham vs Brighton - Crystal Palace vs Brentford, Link Live Streaming Lengkap

Pertandingan antara Brentford vs Leeds United berakhir dengan skor 5-2. 

Gol pertama dari Brentford dicetak oleh Toney di menit ke-30. 

Lalu gol ke-2 dari Brentford kembali dicetuskan oleh Toney di menit ke-43. 

Leeds United baru membalas di menit ke-46 oleh Sinisterra. 

Brentford kembali mencetakkan gol di menit ke-58 oleh Toney. 

Gol balasan dari Leeds United mulai dicetuskan oleh Roca di menit ke-79. 

Baca Juga: 5 Top Skor dan Top Assist Liga Inggris 2022 Pekan ke-4 Beserta Jumlah Golnya

Hanya selang 1 menit, Brentford mencetak gol kembali di menit ke-80 oleh Mbeumo. 

Gol terakhir dari Brentford baru saja terjadi di menit ke-91 oleh Wissa.

8. Aston Villa vs Manchester City

Lalu laga dilanjutkan kembali dengan Aston Villa vs Manchester City dengan skor 1-1. 

City pertama kali mencetak gol di menit ke-57 oleh Haaland. 

Lalu gol balasan dari Aston Villa mulai tercipta di menit ke-74 oleh Bailey. 

Baca Juga: 10 Besar Klasemen Liga Inggris 2022 Pekan ke-4: Arsenal Memuncak, Manchester City Semakin Sengit

Hingga akhir laga, pertandingan berakhir dengan imbang. 

9. Brighton vs Leicester

Kemudian ada juga laga antara Brighton vs Leicester yang berakhir dengan 5-2. 

Gol pertama dari Leicester di menit ke-1 oleh Lheanacho. 

Gol kedua dicetuskan dari Brighton di menit ke-10 oleh Thomas. 

Brigton kembali membalas gol di menit ke-15 oleh Caicedo. 

Baca Juga: 4 Jadwal Liga Inggris 2022 Pekan ke-4: Southampton vs Manchester United dengan Top Skor, Top Assist Lengkap

Lalu gol ketiga dicetuskan kembali oleh Daka di menit ke-33. 

Brighton kembali membalas di menit ke-64 oleh Trossard. 

Bahkan gol selanjutnya dari Brighton mulai dicetak di menit ke-71 dan 97 oleh Mac Allister.

10. Manchester United vs Arsenal

Laga antara Manchester United vs Arsenal resmi berakhir dengan 3-1. 

Manchester United mencetak gol pertama di menit ke-35 oleh Anthony. 

Baca Juga: Hasil Liga Inggris 2022: Manchester United vs Liverpool, dengan Klasemen Terbaru Lengkap

Arsenal mulai membalas serangan gol di menit ke-60 oleh Saka. 

Selanjutnya Manchester United mulai mencetak kedua gol di menit ke-66 dan 75 oleh Rashford. ***

Editor: Medina Sylvia Riyanto

Sumber: YouTube / Hasil Liga

Tags

Terkini

Terpopuler