Apa Kunci Pelatih Badminton Indonesia? Kompetitor: Tenik Melatih Mereka Tak Pernah Berubah!

- 4 Agustus 2021, 11:56 WIB
Teknik Melatih yang tak berubah menjadi kunci keberhasil tim pelatih dalam mencetak prestassi Badminton Indonesia.
Teknik Melatih yang tak berubah menjadi kunci keberhasil tim pelatih dalam mencetak prestassi Badminton Indonesia. /ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan/hp

Baca Juga: Eng Hian Panen Sorotan, Atlet Legend Korea: Korea Wajib Belajar dari Pelatih Badminton Indonesia!

“Hmm, mereka perlu ke Korea untuk memberikan pelatihan malahan, Korea harus menyerap apa yang dibutuhkan,” ujar Yong Dae.

Ia mengatakan bahwa para pelatih badminton Indonesia ada di berbagai negara di dunia, seperti di Korea, Jepang, dan Malaysia. Terutama di Jepang, sangat banyak.

Yong Dae mengungkapkan pemain badminton Asia cenderung lebih ahli dari Barat karena pelatihan olahraga ini tidak memerlukan banyak kekuatan.

Badminton memerlukan keahlian dan santai, berbeda dengan olahraga lain dimana Barat lebih unggul karna memiliki fisik yang lebih besar seperti sepakbola, basket dan lainnya.***

Halaman:

Editor: Nadya Rizqi Hasanah Devi

Sumber: Youtube Korea Reomit


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah