Hasil PETRONAS Malaysia Open 2022: 11 Atlet Indonesia Maju Babak Semifinal Hari Ini

- 1 Juli 2022, 07:48 WIB
Hasil PETRONAS Malaysia Open 2022: 11 Atlet Indonesia Maju Babak Semifinal Hari Ini
Hasil PETRONAS Malaysia Open 2022: 11 Atlet Indonesia Maju Babak Semifinal Hari Ini /PBSI/

Indonesia mengajukan 3 tunggal putri. Dua lainnya kalah di babak penyisihan ronde pertama atau 32 besar pada 28 Juni 2022.

Di antara ada Fitriani yang dikalahkan oleh Phittayaporn Chaiwan. Kedua, Putri Kusuma Wardani kalah dari atlet Line Højmark Kjærsfeldt.

Baca Juga: Selamat! Gaji ke-13 Resmi Cair Hari Ini Simak Besaran yang Diterima Tahun 2022

Ganda Campuran

Pasangan ganda campuran Rinov Rivaldy dan Pitha Haningtyas Mentari awalnya berhasil lolos dari penyisihan babak pertama 32 besar melawan Chan Peng Soon dan Cheah Yee See.

Akan tetapi, kemenangannya berhenti di 16 besar dengan skor 9-21, 21-12, 22-20 dikalahkan oleh Tang Chun Man dan Tse Ying Suet.

Ada juga pasangan Rehan Naufal Kusharjanto dan Lisa Ayu Kusumawati yang bernasib sama dengan pasangan Rinov Rivaldy dan Pitha Haningtyas Mentari. Mereka terhenti di babak 16 besar.

Untuk ganda campuran, Indonesia mengajukan dua atlet untuk PETRONAS Malaysia Open 2022 yang digelar 28 Juni hingga 3 Juli 2022.***

Halaman:

Editor: Medina Sylvia Riyanto

Sumber: BWF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x