Tuan Rumah Piala Dunia 2026 Ada 3, Intip Fakta Kapan dan Dimana Piala Dunia Berikutnya Diadakan

- 20 Desember 2022, 11:41 WIB
Tuan Rumah Piala Dunia 2026 Ada 3, Intip Fakta Kapan dan Dimana Piala Dunia Berikutnya Diadakan
Tuan Rumah Piala Dunia 2026 Ada 3, Intip Fakta Kapan dan Dimana Piala Dunia Berikutnya Diadakan /bojes seran/

SRAGEN UPDATE – Piala Dunia 2022 baru saja mengakhiri perjalanannya dengan laga final Argentina vs Prancis pada 18 Desember 2022, serta closing ceremony di hari yang sama.

Berakhirnya Piala Dunia 2022 membuat publik bertanya-tanya tentang siapa yang akan menjadi tuan rumah Piala Dunia berikutnya di tahun 2026.

Faktanya, Piala Dunia 2026 mendatang akan menjadi kali pertama pagelaran tersebut diadakan di tiga negara yang berbeda.

Berikut fakta tentang tuan rumah Piala Dunia 2026, serta keterangan tempat dan waktu yang diketahui hingga saat ini:

Baca Juga: 5 Fakta Menarik Piala AFF 2022: Indonesia Berambisi Putus Catatan Rekor Kurang Baik

Dimana dan Siapa Tuan Rumah Piala 2026?

Piala Dunia 2026 akan diadakan di Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko.

Ini merupakan pertama  kalinya turnamen tersebut dihosting oleh tiga negara berbeda.

Amerika Serikat akan menjadi tuan rumah untuk 60 pertandingan, termasuk setiap pertandingan dari perempat final dan seterusnya.

Dan untuk negara tetangga, Kanada dan Meksiko masing-masing akan menjadi tuan rumah bagi 10 pertandingan.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x