10 Hari Pertama Bulan Dzulhijjah, Simak 6 Keistimewaannya

- 30 Juni 2022, 11:16 WIB
10 hari pertama bulan Dzulhijjah.
10 hari pertama bulan Dzulhijjah. /Pixabay / XegXef.

Dari Abu Qatadah RA berkata, "Rasulullah SAW pernah ditanya mengenai puasa Arafah, maka beliau menjawab, 'Puasa tersebut dapat menghapus dosa setahun yang lalu dan setahun yang akan datang."

Baca Juga: Banyak yang Salah Kaprah Masalah Kurban, Simak Penjelasan Syeikh Ali Jaber!

  1. Silaturrahim

Dengan silaturrahim akan menyempurnakan ibadah kita selama di 10 hari pertama bulan Dzulhijjah.

Amalan-amalan tersebut, apabila kita kerjakan, kita akan dicintai oleh Allah SWT, dan kalau orang sudah dicintai oleh Allah, Allah akan ampuni semua dosa-dosanya.

Itulah beberapa amalan dan keistimewaan 10 hari pertama bulan dzulhijjah. Semoga kita senantiasa menjadi manusia yang dekat dengan surga Allah SWT.***

Halaman:

Editor: Gorby Zumroni

Sumber: almanhaj.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah