Kisah Ummu Aiman yang Mendapat Karomah di Rauha Ketika Hijrah ke Madinah

- 12 Januari 2023, 21:08 WIB
Ilustrasi Kisah Ummu Aiman yang Mendapat Karomah di Rauha Ketika Hijrah ke Madinah
Ilustrasi Kisah Ummu Aiman yang Mendapat Karomah di Rauha Ketika Hijrah ke Madinah /Pixabay/JacksonDavid

Sesekali ia mengajak Umar untuk menemaninya.

Suatu hari, ketika berkunjung ke rumah Ummu Aiman, Abu Bakar dan Umar mendengar Ummu Aiman sedang menangis.

Maka mereka segera masuk ke dalam rumah dan bertanya me-ngenai keadaannya.

Tapi, karena melihat Ummu Aiman terus-menerus menangis, mereka tidak berkata-kata banyak.

Mereka bertanya, "Ummu Aiman, apa yang membuat Anda menangis? Sesungguhnya segala yang ada di sisi Allah lebih baik bagi Rasulullah."

Ummu Aiman menjawab,"Saya menangis bukan karena tidak tahu bahwa segala yang ada di sisi Allah itu lebih baik bagi Rasul-Nya, tetapi saya menangis karena wahyu telah terputus dari langit karena wafatnya Muhammad, katanya.

Baca Juga: Daftar Lengkap Fakta-fakta dan Zodiak Para Punggawa Partai PDI Perjuangan

Kata-kata Ummu Aiman, membuat Abu Bakar dan Umar pun ikut hanyut dalam kesedihan, sehingga tak terasa air mata mereka berjatuhan ka-rena teringat sosok Rasulullah, sahabat sekaligus pembimbing spiritual mereka.

Karena sangat mencintai Allah dan Rasulullah, Ummu Aiman mendapatkan karomah.

Berikut kisah Ummu Aiman yang mendapat karomah ketika berada di Rauha.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah