Istinja Tanpa Air, Begini Cara Benar Melakukan Istinja Ketika Tidak Ada Air

- 20 Januari 2023, 14:04 WIB
Apakah Air Cipratan  Bekas Istinja Najis? Begini Penjelasan Buya Yahya.
Apakah Air Cipratan Bekas Istinja Najis? Begini Penjelasan Buya Yahya. /Pixabay.com/ronymichaud

SRAGEN UPDATE - Istinja dapat diartikan sebagai kegiatan bersuci atau mensucikan diri dari sisa buang air kecil atau buang air besar. 

Istinja bagi masyarakat Indonesia biasa dilakukan menggunakan air, tetapi istinja tanpa menggunakan air sudah biasa ditemukan di negara-negara barat.

Istinja tanpa menggunakan air walaupun sedang banyak air dalam Islam itu diperbolehkan bahkan nabi Muhammad Saw. sering melakukannya.

Baca Juga: 11 Tipe Manusia yang Didoakan Malaikat, Banyak Keutamaan Tetapi Masih Sulit Dilakukan

Istinja tanpa menggunakan air bisa dilakukan dengan menggunakan batu atau benda yang sejenisnya sepereti tisu. 

Tetapi ada beberapa hal yang harus diperhatikan ketika istinja menggunakan batu atau sejenisnya. 

Syaarat yang berkenaan dengan alat yang digunakan bersuci

  1. Benda tersebut harus padat
  2. Benda yang digunakan harus suci
  3. Benda yang digunakan masih kering karena benda yang basah akan menghantarkan najis. Penyebaran najis terjadi pada sesuatu yang basah.
  4. Benda tersebut bisa menyerap dan mengangkat kotoran.
  5. Benda tersebut bukan benda yang terhormati.

Suatu benda yang terhormati tidak bisa digunakan untuk bersuci seperti roti. Walaupun padat, suci, kering, bisa menyerap, tetapi tidak bisa digunakan bersuci karena tidak memenuhi syarat karena masih termasuk benda yang terhormati.

Baca Juga: Niat Puasa Sunah Rajab 2023 Lengkap dengan Artinya dan Keutamaan di Bulan Rajab

Syarat yang berhubungan dengan cara

Halaman:

Editor: Muhammad Emir Al-Azkiya

Sumber: YouTube Al Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x