11 Kata Mutiara Islami Imam Syafii tentang Ucapan, Manusia, dan Adab Menasihati Orang Lain

- 7 April 2023, 11:08 WIB
Ilustrasi. 11 Kata Mutiara Islami Imam Syafii tentang Ucapan, Manusia, dan Adab Menasihati Orang Lain
Ilustrasi. 11 Kata Mutiara Islami Imam Syafii tentang Ucapan, Manusia, dan Adab Menasihati Orang Lain /pixabay.com/SCY

SRAGEN UPDATE - Artikel ini berisi tentang kata-kata Islami mutiara dari Imam Syafii tentang ucapan, manusia, dan adab menasihati orang lain.

 

Ucapan yang keluar dari mulut kita terkadang tidak semuanya bisa diterima oleh orang lain dan terkadang tidak semua yang kita ucapkan tidak menyakiti orang lain.

Oleh sebab itu, Imam Syafii tidak menyarankan agar kita berucap sesuatu yang menyakiti orang lain, seperti menyebut kekurangannya.

Selain itu, kita sebagai manusia juga tidak bisa membuat semua orang menyukai kita dan Imam Syafii berpesan agar kita tidak mengejar sesuatu yang tidak bisa kita raih.

Baca Juga: Kebijakan dan Pelayanan BPJS Kesehatan Selama Mudik Lebaran 2023, Tetap Buka Layanan Pengaduan

Terakhir, Imam Syafii memberikan cara atau adab dalam menasihati orang lain. Berikut 11 kata-kata islami dari Imam Syafii selengkapnya:

1. Lidahmu jangan kamu biarkan menyebut kekurangan orang lain, sebab kamu pun punya kekurangan dan orang lain pun punya lidah.

2. Berkatalah sekehendakmu untuk menghina kehormatanku, diamku dari orang hina adalah suatu jawaban bukanlah artinya aku tidak mempunyai jawaban, tetapi tidak pantas bagi seekor singa melayani seekor anjing.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x