11 Kata Mutiara Islami Imam Syafii tentang Ucapan, Manusia, dan Adab Menasihati Orang Lain

- 7 April 2023, 11:08 WIB
Ilustrasi. 11 Kata Mutiara Islami Imam Syafii tentang Ucapan, Manusia, dan Adab Menasihati Orang Lain
Ilustrasi. 11 Kata Mutiara Islami Imam Syafii tentang Ucapan, Manusia, dan Adab Menasihati Orang Lain /pixabay.com/SCY

3. Ridho manusia adalah cita yang tidak bisa diraih, sedangkan ridho Allah adalah sesuatu yang tidak sepatutnya ditinggal. Oleh karena itu, tinggalkanlah apa yang tidak mampu diraih, dan raihlah apa yang tidak sepatutnya ditinggal.

 

4. Kamu tidak akan mampu membuat semua manusia senang. Maka perbaikilah hubungan antara dirimu dengan Allah dan jangan pedulikan apa kata manusia.

5. Jika semua orang menjauh ketika engkau mendap kesulitan, maka ketahuilah bahwa Allah SWT ingin membuatmu kuat dan Ia akan menjadi penolongmu.

6. Biarlah mereka bersikap bodoh dan menghina dan tetaplah kita bersikap santun. Gaharu akan semakin wangi ketika disulut api.

7. Pekerjaan terberat itu ada tiga; sikap dermawan di saat keadaan sempit, menjauhi dosa dikala sendiri, dan berkata benar dihadapan orang yang ditakuti.

8. Marahnya orang yang mulia bisa terlihat dari sikapnya dan marahnya orang yang bodoh terlihat dari ucapan lisannya.

Baca Juga: Pembahasan Soal dan Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 296: Pembangunan Perekonomian Indonesia

9. Kritiklah pendapatnya namun tetap hormati orangnya, tanggung jawab kita dalam hidup ini adalah menyingkirkan penyakitnya, bukan orangnya.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x