Prasangka sebagai Penentu Kebahagiaan Seseorang, Berikut Penjelasannya Secara Ilmiah

- 16 April 2023, 21:17 WIB
Prasangka sebagai Penentu Kebahagiaan Seseorang, Berikut Penjelasannya Secara Ilmiah
Prasangka sebagai Penentu Kebahagiaan Seseorang, Berikut Penjelasannya Secara Ilmiah /Freepik/Tirachardz/

Akan tetapi seseorang yang biasa saja dan tetap sehat walaupun hujan tidak menutup kemungkinan akan senang ketika hujan turun karena menikmatinya.

 

Terlebih untuk seseorang yang pada waktu hujan turun mulai bekerja, misalnya anak-anak tukang ojek payaung.

Mereka akan bahagia saat turun hujan karena usaha mereka akan laku dan mendapatkan uang.

Baca Juga: Bandara Lombok Siapkan Pelayanan Vaksin dan Operasikan Posko Terpadu Jelang Mudik Lebaran 2023

Tentu banyak faktor yang memengaruhi kesehatan dan kesakitan seseorang, salah satunya faktor psikologis.

Seseorang yang memiliki kemampuan untuk mempersepsikan setiap masalah sebagai stimulus yang ambang batas toleransinya masih bisa dicapai akan melahirkan jalur optimistik.

Barisan sedih, kecewa, dan putus asa yang semula mendorong mereka untuk menyerah, tetapi karena ada yang merangsang sistem neurohormonal yang bersifat membahagiakan membuat seseorang tersebut mencari penyelesaian (solusi) terhadap masalah yang dialaminya.

Secara sederhana, kurang bahagianya seseorang terkait erat dengan proses pembentukan persepsi yang mempengaruhi cara bertindak.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah

Sumber: Mengapa Banyak Larangan, Hikmah dan Efek Pengharaman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x