Realme 10 Pro 5G VS Realme 10+ 5G, Bingung Pilih yang Mana? Wajib Baca Sebelum Beli!

- 11 Januari 2023, 06:44 WIB
Realme 10 Pro 5G VS Realme 10+ 5G, Bingung Pilih yang Mana? Wajib Baca Sebelum Beli!
Realme 10 Pro 5G VS Realme 10+ 5G, Bingung Pilih yang Mana? Wajib Baca Sebelum Beli! /Tangkap layar www.realme.com

SRAGEN UPDATE - Awal tahun 2023, Realme merilis Realme 10 5G dan Realme 10 Pro+ 5G, ponsel kelas menengah yang diklaim bersaing dengan ponsel kelas premium.

Kedua ponsel ini secara umum memiliki desain dan spesifikasi yang hampir sama, namun tetap memiliki perbedaan yang cukup signifikan.

Apa saja perbedaan tersebut? Berikut penjelasannya.

  1. Kamera

Pada bagian kamera, kedua ponsel ini dibekali dengan kamera selfie beresolusi 16MP, sedangkan kamera utama sama-sama dibekali dengan resolusi 108MP.

Baca Juga: Update Jadwal Babak Knockout Stage 8 Besar dan Format Pertandingan M4 World Championship Mobile Legends

Pada realme 10 Pro+ 5G, kamera belakang telah mendukung triple kamera dengan resolusi kamera utama 108MP, kamera ultrawide 8MP, dan kamera makro sebesar 2MP.

Sedangkan Realme 10 Pro 5G hanya dibekali dua kamera dengan resolusi kamera utama yang sama dengan Realme 10 Pro+ yaitu 108MP dan Depth Camera sebesar 2MP.

Untuk perekaman video, Realme 10 Pro 5G hanya mampu merekam dengan resolusi 1080p di 30fps, sedangkan Realme 10 Pro+ 5G mampu merekam hingga resolusi 4K di 30fps.

Selain itu, Realme 10 Pro+ 5G juga mampu merekam video pada resolusi 1080p dengan 30,60,120, atau 480fps.

Halaman:

Editor: Kiki Widayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x