4 Misteri Webtoon ENHYPEN ‘Dark Moon: The Blood Altar’, dari Identitas Sooha sampai Keanehan Mayat Chris

- 25 Januari 2022, 11:10 WIB
Webtoon Dark Moon :  The Blood Altar
Webtoon Dark Moon : The Blood Altar /

SRAGEN UPDATE – Enhypen menjadi salah satu boy grup HYBE yang merilis webtoon mereka di awal tahun 2022.

Webtoon ini menjadi projek terbaru HYBE untuk ketiga boy grup mereka, yaitu Enhypen, BTS, dan TXT.

Webtoon Enhypen mendapat banyak perhatian orang – orang karena keunikan cerita yang diangkat.

Hybe adalah perusahan yang bergerak dibidang musik. Label milik Bang Shi Hyuk ini selalu memuat banyak teori dan konsep di setiap album milik artisnya.

Teori tersebut akan terus berkelanjutan untuk projek baru artis tersebut. Hal ini juga berlaku pada webtoon Enhypen.

Baca Juga: Inilah Alasan Kenapa Polaroid Love ENHYPEN Awalnya Tidak Terlihat di Tangga Musik

Bagi mereka yang mengikuti boy grup beranggotakan tujuh orang ini, akan merasakan sensasi gelap dengan sentuhan magis di setiap video musik mereka.

Teori dan konsep menarik dibawa ke cerita webtoon mereka yang berjudul ‘Dark Moon: The Blood Altar’.

Kenyataannya banyak penggemar yang menyukai cara tersebut untuk lebih mengenal idol mereka.

Halaman:

Editor: M Boby Hasan Arfani

Sumber: webtoon.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x