5 Fakta Menarik dari Film Kukira Kau Rumah, Kamu Sudah Tahu?

- 4 Februari 2022, 11:50 WIB
Cuplikan film Kukira Kau Rumah yang dibintangi Prilly Latuconsina.
Cuplikan film Kukira Kau Rumah yang dibintangi Prilly Latuconsina. /Instagram @prillylatuconsina/

SRAGEN UPDATE - Film Kukira Kau Rumah mendapat antusias dan respon yang sangat baik dari para penonton.

Film Kukira Kau Rumah membahas isu kesehatan mental yang nyatanya memang masih jarang sekali diangkat dalam sejarah perfilman Indonesia.

Alhasil, tak mengherankan jika banyak penonton yang merasa penasaran dengan kisah dalam cerita film Kukira Kau Rumah.

Film Kukira Kau Rumah bercerita tentang Niskala, seorang pengidap bipolar yang tokohnya sukses dibawakan dengan sangat baik oleh Prilly Latuconsina.

Dibanjiri berbagai komentar positif, berikut 5 fakta menarik dari film Kukira Kau Rumah yang harus kamu tahu.

 Baca Juga: Profil dan Biodata Lengkap Jourdy Pranata, Pemeran Pram dalam Film Kukira Kau Rumah

  1. Kukira Kau Rumah adalah film panjang pertama Umay Shahab sebagai sutradara

Jika biasanya Umay Shahab hanya memerankan sosok tokoh dalam sebuah film, maka pada film Kukira Kau Rumah ia justru memilih untuk terjun langsung sebagai sutradara.

Film Kukira Kau Rumah pun menjadi pengalaman pertama bagi Umay Shahab menjalani profesi belakang layar tersebut.

Kendati baru pertama kali, kemampuan Umay Shahab sebagai sutradara dalam film Kukira Kau Rumah dinilai sangat sukses dan tidak bisa diremehkan.

Halaman:

Editor: M Boby Hasan Arfani

Sumber: Instagram @Md pictures_official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah