Demam Taylor Swift, Singapura Ramai Disorot sebagai Pusat Musik di Asia Tenggara

- 17 Juli 2023, 21:10 WIB
Demam Taylor Swift, Singapura Ramai Disorot sebagai Pusat Musik di Asia Tenggara
Demam Taylor Swift, Singapura Ramai Disorot sebagai Pusat Musik di Asia Tenggara /instagram @taylorswift/

Baca Juga: Apa Itu Kurikulum Merdeka? Ini Penjelasannya

Selain itu, letak Singapura memang sangat strategis di kawasan Asia Tenggara yakni berbatasan dengan Indonesia, Malaysia, Thailand, dan Filipina.

Hal ini membuat Singapura menjadikan dirinya tidak hanya sebagai negara pusat bisnis, tetapi Singapura juga terbuka dengan budaya musik/pop, pariwisata, dan sebagainya.

Selain Taylor Swift ada beberapa penyanyi terkenal lain yang akan menyelenggarakan konser di Singapura yaitu Coldplay.

Konser musik Coldplay di Singapura akan diselenggarakan pada Januari 2024 mendatang dan diadakan selama empat hari.

Dengan adanya konser musik tersebut, Singapura akan mendapat keuntungan atau pemasukan negara di bidang maskapai penerbangan, perhotelan, restoran, serta toko-toko.***

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah