5 Cara untuk Bilang ‘Tidak’ Buat Kamu yang Suka Merasa Sungkan dan Nggak Enakan

- 20 Agustus 2022, 16:38 WIB
5 Cara untuk Bilang ‘Tidak’ Buat Kamu yang Suka Merasa Sungkan dan Nggak Enakan
5 Cara untuk Bilang ‘Tidak’ Buat Kamu yang Suka Merasa Sungkan dan Nggak Enakan /pixabay/

SRAGEN UPDATE - Menjadi orang yang mudah merasa sungkan dan nggak enakan memang tidak enak.

Sering kali perasaan sungkan membuat seseorang tidak enak untuk berkata ‘tidak’ atas permintaan atau permohonan orang lain.

Untuk itu ada beberapa tips yang dapat Anda lakukan agar dapat berkata ‘tidak’ tanpa merasa sungkan.

DIlansir oleh SragenUpdate.com dari Inc.com, berikut merupakan 5 cara bilang ‘tidak’ untuk Anda yang suka merasa sungkan dan nggak enakan.

  1. Bersikap tegas dan sopan.

Untuk menolak ajakan orang lain, Anda dapat bersikap tegas dan sopan.

Baca Juga: 5 Hal yang Tidak Boleh Dilakukan Terburu-buru, Salah Satunya Menilai Seseorang

Misalnya, Anda dapat mengatakan, "Maaf, saya tidak bisa sekarang, tetapi nanti saya akan memberi tahu Anda kapan dan jika saya bisa."

Pendekatan tersebut sopan, dan menempatkan Anda pada posisi berkuasa dengan mengubah dinamika.

Anda mengambil alih, memberi tahu orang-orang bahwa Anda akan memberi tahu mereka kapan dan jika Anda bisa.

Halaman:

Editor: Medina Sylvia Riyanto

Sumber: Inc.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x