Ternyata Bisa Banget Belajar Bahasa Korea Lewat Drakor! Simak 3 Tips Berikut Ini!

- 30 Desember 2023, 06:10 WIB
Ternyata Bisa Banget Belajar Bahasa Korea Lewat Drakor! Simak 3 Tips Berikut Ini!
Ternyata Bisa Banget Belajar Bahasa Korea Lewat Drakor! Simak 3 Tips Berikut Ini! /

Pertama, dengar dan coba ucapkan kalimat yang dibicarakan sebisa kalian.

Kedua, tiru intonasi atau nada bicara yang diucapkan oleh native speaker.

2. Tulis Hangeul

Hangeul adalah alfabet dalam bahasa Korea, totalnya ada 40 huruf yang terdiri dari 19 konsonan dan 21 vokal.

Bagian terpenting dalam belajar bahasa Korea adalah bisa menulis, membaca dan memahami hangeul beserta segala aturan perubahan pengucapannya.

Baca Juga: YG Entertainment Umumkan BLACKPINK Tak Perbarui Kontrak Individu Mereka untuk Aktivitas Solo

3. Tata Bahasa

Setelah memahami hangeul dan segala aturan perubahan pengucapannya selanjutnya adalah belajar tata bahasa.

Ada banyak grammar atau tata bahasa dalam bahasa Korea.

Minimal 3 tata bahasa yang harus kamu ketahui yaitu, present (masa kini), past (masa lalu), dan future (masa depan).

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah